Cara Memperbaiki Mesin Cuci yang Tidak Berputar, Mudah Banget!

Rabu, 01 Februari 2023 - 18:13 WIB
loading...
Cara Memperbaiki Mesin...
Saat ini terdapat beberapa cara memperbaiki mesin cuci sendiri tanpa harus mengundang teknisi mesin. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Saat ini terdapat beberapa cara memperbaiki mesin cuci sendiri tanpa harus mengundang teknisi mesin. Kerusakan mesin cuci merupakan hal yang wajar ketika penggunaan dilakukan secara terus menerus.

Kendala ini seringkali terjadi baik pada pengguna mesin cuci satu tabung maupun mesin cuci yang memiliki dua tabung. Kerusakan ini bisa dikatakan parah, namun tergolong sederhana.

Mesin cuci yang tidak dapat berputar dapat diperbaiki dengan mudah, asalkan sudah mengerti penyebabnya terlebih dahulu.

Baca juga : Deretan 8 Mesin Cuci Front Loading Terbaik

Penyebab dari mesin cuci tidak berputar :

1. Ada kabel putus
2. Pintu mesin tidak tertutup dengan baik
3. Tali rem pengering putus
4. Dinamo Pengering Rusak
5. Kapasitor Rusak
6. Motor dinamo lemah
7. Beban terlalu banyak

Baca juga : 5 Langkah Membersihkan Mesin Cuci Secara Mandiri

Berikut cara memperbaiki mesin cuci yang tidak dapat berputar :

1. Pertama jika kerusakan karena kabel putus atau masalah pada dinamo, solusinya bisa diganti dengan dinamo yang baru.

2. Permasalahan kurangnya deteksi pada lid switch dimana tidak bisa mendeteksi pintu mesin cuci yang sudah tertutup rapat atau tidak, maka silahkan diganti komponen tersebut. Kesalahan deteksi akan menyebabkan mesin cuci cepat rusak.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Bye-Bye Cucian Numpuk,...
Bye-Bye Cucian Numpuk, Mesin Cuci LG AI 19 Kg: Cuci Sekali, Kelar Semua!
Jepang Ciptakan Mesin...
Jepang Ciptakan Mesin Cuci Tubuh Manusia Berteknologi AI
Mesin Cuci Ini Ditanami...
Mesin Cuci Ini Ditanami Fitur AI, Bisa Dikontrol dari Ujung Jari
LG Meluncurkan AI DD...
LG Meluncurkan AI DD 2.0, Mesin Cuci dengan Teknologi Artificial Intelligence
Mesin Cuci Terkecil...
Mesin Cuci Terkecil di Dunia dengan Berat 25 Gram Diperkenalkan
Tips Merawat Mesin Cuci...
Tips Merawat Mesin Cuci Supaya Lebih Awet
Midea Sedia Mesin Cuci...
Midea Sedia Mesin Cuci Baru Sebelum Musim Hujan Tiba
Kecerdasan Buatan Dipakai...
Kecerdasan Buatan Dipakai di Mesin Cuci LG Agar Nyuci Lebih Hemat
Ketahui 4 Keuntungan...
Ketahui 4 Keuntungan Menggunakan Mesin Cuci Satu Tabung
Rekomendasi
Kasus TPPU Syahrul Yasin...
Kasus TPPU Syahrul Yasin Limpo, KPK Periksa Rasamala Aritonang
Cegah Abrasi, Tata Metal...
Cegah Abrasi, Tata Metal Lestari dan Kemenperin Tanam 661 Mangrove di Tangerang
Mitigasi Daerah dalam...
Mitigasi Daerah dalam Efisiensi APBN
Berita Terkini
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
8 jam yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
23 jam yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
1 hari yang lalu
Wikipedia Tawarkan Data...
Wikipedia Tawarkan Data ke Keggle untuk Melatih AI
1 hari yang lalu
China Negara Pertama...
China Negara Pertama yang Rutin Menggunakan Reaktor Nuklir Thorium
1 hari yang lalu
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Sabtu 10 April 2025, Klaim Sekarang!
1 hari yang lalu
Infografis
Penampakan Jet Tempur...
Penampakan Jet Tempur 3 Mesin Tanpa Ekor Milik China Bikin Heboh
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved