Peluncuran Blue Origin Gagal Akibat Anomali, Kapsul New Shepard Mendarat Selamat
Selasa, 13 September 2022 - 18:32 WIB
Bagaimana nasib muatan yang dibawa kapsul New Shepard belum diketahui secara jelas. "Dua puluh empat muatan berasal dari sekolah K-12, universitas, dan organisasi yang berfokus pada STEM (singkatan dari sains, teknologi, teknik, dan matematika)," tulis Blue Origin.
Misi New Shepard terdiri dari roket dan kapsul, keduanya dapat digunakan kembali. Blue Origin saat ini mengoperasikan dua rakitan kendaraan New Shepard, satu untuk wisata luar angkasa dan satu untuk penerbangan membawa muatan khusus.
Perusahaan telah meluncurkan enam misi berawak hingga saat ini, dimulai pada Juli 2021. NS-23 adalah penerbangan pertama yang hanya memuat muatan sejak Agustus tahun lalu.
Misi New Shepard terdiri dari roket dan kapsul, keduanya dapat digunakan kembali. Blue Origin saat ini mengoperasikan dua rakitan kendaraan New Shepard, satu untuk wisata luar angkasa dan satu untuk penerbangan membawa muatan khusus.
Baca Juga
Perusahaan telah meluncurkan enam misi berawak hingga saat ini, dimulai pada Juli 2021. NS-23 adalah penerbangan pertama yang hanya memuat muatan sejak Agustus tahun lalu.
(wib)
Lihat Juga :
tulis komentar anda