10 Game PPSSPP yang Cocok Dimainkan di Android

Rabu, 07 September 2022 - 16:39 WIB
Grand Theft Auto atau GTA merupakan salah satu game populer di platform PlayStation. Sama halnya dengan seri GTA lainnya, GTA: Vice City Stories memungkinkan pemainnya bergerak dengan bebas dan menjelajahi map tanpa batasan.

Selain itu, Anda juga tetap bisa menjalankan misi yang ditentukan apabila berkenan.

3. Metal Gear Solid: Peace Walker

Salah satu seri dari waralaba MGS ini juga cukup seru untuk dimainkan. Berlatar di Kosta Rika, nantinya pemain akan memerankan karakter Big Boss alias Naked Snake dalam ceritanya.

Game PPSSPP untuk android ini terdiri dari dua mode permainan, yaitu Mission dan Mother Base. Apabila ingin memainkan sesuai alur cerita, maka bermainlah pada mode Mission. Sedangkan mode Mother Base digunakan sebagai simulasi dan mengelola kru.

4. Tekken: Dark Resurrection

Jika Anda menyukai game pertarungan, Tekken: Dark Resurrection bisa menjadi salah satu contoh yang dapat dimainkan. Berbeda dengan seri sebelumnya, dalam game ini terdapat penambahan beberapa karakter baru yang akan menambah keseruan jalannya pertarungan.

Tekken: Dark Resurrection memiliki mode multiplayer ad-hoc yang memungkinkan Anda berduel bersama teman. Selain itu, banyak juga penambahan item untuk menyesuaikan karakter favorit.

5. Patapon

Apabila perangkat Anda membutuhkan ukuran game yang kecil, Patapon bisa menjadi salah satu pilihannya. Berbeda dengan permainan lainnya, game ini menyajikan konsep dan grafis menarik yang jarang ditemui.
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More