Cara Memilih Teknologi Fast Charger Terbaik di 2022

Jum'at, 25 Februari 2022 - 12:48 WIB
Nah, berikut adalah tips untuk memilih aksesoris fast charging yang tepat menurut Erafone:

1. Cek kecepatan proses pengisian

Cek kecepatan pengisian daya, apakah charger bisa mengisi daya 50 persen, 60 persen, atau 70 persen lebih cepat?

Dengan mengetahui hal ini, pengguna bisa tahu seberapa lama waktu yang dibtuuhkan untuk mengisi daya.

2. Lihat voltase

Pada umumnya, voltase charger adalah 220V. Sementara, untuk bagian outputnya menggunakan 5V saja. Nah, sesuaikan charger dengan kebutuhan arus smartphone.

3. Cari yang multifungsi

Cobalah untuk mencari produk yang multifungsi. Misalnya saja kabel USB Yang bisa juga digunakan sebagai penghubung antara smartphone dengan charger atau powerbank.
(dan)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More