Telegram, Signal, Viber, dan Line Jadi Solusi jika WhatsApp Down Lagi

Selasa, 05 Oktober 2021 - 07:21 WIB
2.Signal



Aplikasi Signal sempat jadi trending topic ketika CEO Elon Musk menyarankan untuk menggunakan Signal. Kelebihan Signal memang ada pada keamanan penggunanya yang sangat diutamakan. Hal ini terjadi karena Signal dimiliki oleh organisasi non profit sehingga penyalahgunaan datanya cukup kecil.

Signal sendiri menerapkan enkripsi secara total. Bukan hanya untuk chat tetapi juga untuk telepon yang dilakukan melalui aplikasi tersebut. Jadi tidak ada pihak lain yang bisa meretas untuk mendengarkan obrolan atau membasa pesan.

Selain itu Signal juga tidak menguras data pengguna.Data-data pribadi pengguna terlindungi dengan baik.

3. Line



Jangan pernah anggap enteng Line. Aplikasi ini memang terkesan dianggap remeh oleh pengguna yang sudah berumur. Padahal hingga saat ini Line cukup reliable untuk jadikan aplikasi pesan instan. Apabila Anda hanya ingin berkomunikasi saja untuk sebagai backup jika WhatsApp down, Line sangat bisa diandalkan.

Fakta membuktikan ketika kota Tohoku, Jepang terkena bencana tsunami pada 2011, aplikasi Line sangat diandalkan oleh masyarakat Jepang untuk proses penyelamatan korban bencana.

4. Viber
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!