Ketahui 3 Cara Blokir Iklan di HP Vivo Tanpa Instal Aplikasi Tambahan

Kamis, 09 Mei 2024 - 18:31 WIB
2. Menyalakan Mode Pesawat

Cara blokir iklan di hp Vivo selanjutnya ini adalah dengan mematikan akses internet dengan menghidupkan mode pesawat. Caranya tinggal swipe ke bawah hingga bar notifikasi muncul, kemudian pilih ikon "Airplane Mode" yang berbentuk pesawat.

Tanpa adanya akses ke internet, iklan di HP Vivo tidak akan muncul. Cara ini hanya ampuh jika pengguna hendak mengoperasikan aplikasi atau fitur hp yang tak perlu menggunakan akses internet.

3. Melalui Browser

- Pertama, bukalah browser yang ada di HP Vivo

- Pilih ikon titik tiga yang ada di pojok kanan atas

- Selanjutnya, pilih opsi "Pengaturan"

- Pilih "Pop-up dan pengalihan"

- Kembali ke bagian pengaturan, dan carilah opsi "iklan"

- Matikan togel "Izinkan Iklan"
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More