9 Cara Mengatasi iPhone Tidak Ada Layanan, Jangan Panik!

Rabu, 24 Mei 2023 - 18:18 WIB


5. Periksa Pembaruan Pengaturan Operator

Lakukanlah pemeriksaan pembaruan operator secara manual dengan cara berikut.

- Pilih menu "Pengaturan"

- Klik pada opsi "Umum" dan pilih "Tentang Ponsel"

- Nantinya akan ada pilihan untuk memperbarui pengaturan operator

6. Update Roaming Data

Bila pengguna tengah berada di luar negeri, cobalah untuk menyalakan roaming data yang opsinya ada di dalam "Data Seluler" dalam menu "Pengaturan".

7. Update iOS Terbaru

Cara ini hanya berlaku untuk iPhone 6 ke atas. Karena AT&T terkadang menghentikan jaringan 3G nya secara bertahap. Bila pengguna yang menggunakan jaringan 3G ini memiliki masalah layanan maka harus melakukan update iOS terbaru dan menyalakan LTE.

8. Mengatur Ulang Jaringan

Cara mengatur ulang jaringan di iPhone adalah sebagai berikut.

- Pertama, masuklah ke "Pengaturan"

- Pilih "Umum"
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More