Olympus Stylus Tough TG-4 Kamera Poket dengan File RAW

Selasa, 14 April 2015 - 23:59 WIB
Olympus Stylus Tough...
Olympus Stylus Tough TG-4 Kamera Poket dengan File RAW
A A A
TOKYO - Kamera poket yang dikhususkan untuk kegiatann outdoor dari Olympus yaitu Stylus Tough TG-4 telah mendukung penyimpanan file RAW. Biasanya kwalitas RAW hanya dijumpai pada kamera DSLR.

Seperti dilansir dari digital trends, Selasa (14/4/2014), kamera ini menawarkan daya tahan yang tinggi saat dipakai alias tahan banting. Menggunakan sensor CMOS back illuminated 16MP 1/2,3 inci.

Tak usah takut dengan suhu yang ekstrim, karena Stylus Tough TG-4 mampu digunakan dalam keadaan suhu mencapai -10 derajat Celcius. Tahan debu, bisa dipakai di kedalaman hingga 15 meter, serta mampu bertahan bila jatuh dari ketinggian hingga 2 meter.

Selain itu, kamera ini membenamkan image processor TruePic VII serta dilengkapi lensa wide angle 25mm. Terdapat fitur built-in WiFI, GPS dan mampu merekam video Full HD.

Dukungan gambar RAW, ada beberapa keuntungan yang didapatkan. Yaitu ketika ingin melakukan proses editing. Rencananya Olympus akan memasarkan kamera ini, Mei mendatang dengan banderol USD380 atau sekitar Rp4,9 juta.
(dol)
Berita Terkait
Takluk dengan Serangan...
Takluk dengan Serangan Smartphone, Olympus Tutup Bisnis Kamera
Spesifikasi Kamera 8K...
Spesifikasi Kamera 8K Milik Liga Spanyol
Pasar Kamera Digital...
Pasar Kamera Digital Terpuruk, Bagaimana Prediksi 2020?
Fakta Tentang Kamera...
Fakta Tentang Kamera Leica Produksi 1948 yang Terjual Seharga Rp14 Miliar
Kamera Seukuran Sebutir...
Kamera Seukuran Sebutir Beras Dilengkapi Sensor Canggih Diperkenalkan
Kamera Tercepat di Dunia,...
Kamera Tercepat di Dunia, Rekam Triliunan Frame per Detik
Berita Terkini
Cara Mengganti Bahasa...
Cara Mengganti Bahasa di HP Samsung, Wajib Tahu!
17 menit yang lalu
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
15 jam yang lalu
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
19 jam yang lalu
Thailand Uji Coba Teknologi...
Thailand Uji Coba Teknologi Peringatan Bencana lewat Smartphone
1 hari yang lalu
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
1 hari yang lalu
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
1 hari yang lalu
Infografis
5 Negara yang Memilih...
5 Negara yang Memilih Jalur Negosiasi Tarif dengan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved