Wanita Ini Menceraikan Suaminya Lewat Jejaring Sosial

Rabu, 08 April 2015 - 22:57 WIB
Wanita Ini Menceraikan...
Wanita Ini Menceraikan Suaminya Lewat Jejaring Sosial
A A A
MANHATTAN - Hal yang lazim terjadi di Amerika Serikat, yaitu seorang istri menceraikan suaminya melalui jejaring sosial. Ya, memang dampak jejaring sosial memang sangat berpengaruh besar bagi kehidupan.

Seperti diberitakan dari NYDailyNews, Rabu (8/4/2015), pihak pengadilan Manhattan pun menyetujui proses perceraian yang dilakukan wanita asal Brooklyn, Amerika bernama Ellanora Baidoo, 26 tahun di jejaring sosial. Alasannya karena sang suami yang bernama Victor Sena Blood-Dzraku tak diketahui keberadaannya.

Semenjak menikah pada 2009, kedua suami istri tersebut tak pernah tinggal dalam satu atap. Diketahui sang suami tidak mempunyai tempat tinggal tetap. Bahkan nomor telepon yang digunakan oleh Victor tidak terhubung dengan satu alamat yang pasti.

Sedangkan alamat terakhirnya pada 2011 kini sudah menjadi apartemen kosong. Dengan kondisi seperti ini, pihak pengadilan kesulitan untuk mengirimkan surat perceraian yang harus ditandatangani Victor.

Cara komunikasi yang dilakukan Ellanora dan Victor hanya memanfaatkan jejaring sosial serta telepon. Dan dengan kondisi seperti itu, pihak pengadilan pun akhirnya memutuskan agar Ellanora mengirimkan surat perceraiannya melalui pesan di Facebook.
(dol)
Berita Terkait
Jenis Berita yang Berpotensi...
Jenis Berita yang Berpotensi Diremove Facebook, Apa Saja?
Facebook Cabut Larangan...
Facebook Cabut Larangan Halaman Berita di Australia
Facebook Uji Coba Face...
Facebook Uji Coba Face ID dan Touch ID pada Messenger
Diakusisi Facebook,...
Diakusisi Facebook, Meme Mark Zuckerberg Tak Akan Hilang
Mark Zuckerberg Kehilangan...
Mark Zuckerberg Kehilangan Rp100 Triliun akibat Aksi Boikot Iklan di Facebook
Facebook Luncurkan Messenger...
Facebook Luncurkan Messenger Kids Dilebih dari 70 Negara
Berita Terkini
Korban Pembunuhan Dihidupkan...
Korban Pembunuhan Dihidupkan Kembali dengan AI di Sidang Pengadilan
32 menit yang lalu
Cara Mengatasi HP Redmi...
Cara Mengatasi HP Redmi Fastboot dengan Fitur Bawaan
4 jam yang lalu
5 Proyek Filantropi...
5 Proyek Filantropi Bill Gates yang Didedikasikan untuk Kemanusian
5 jam yang lalu
Seekor Gorila Bertarung...
Seekor Gorila Bertarung dengan 100 Manusia, Siapa yang Menang? Ini Jawabannya
7 jam yang lalu
Microsoft Melarang Karyawannya...
Microsoft Melarang Karyawannya Pakai DeepSeek
9 jam yang lalu
Ubah Nama Teluk Meksiko...
Ubah Nama Teluk Meksiko Jadi Amerika, Google Digugat
11 jam yang lalu
Infografis
Ini 3 Negara Musuh AS...
Ini 3 Negara Musuh AS yang Tidak Terkena Tarif Impor Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved