Star Wars Hadirkan Project Terbaru Visceral Games

Jum'at, 10 Oktober 2014 - 13:40 WIB
Star Wars Hadirkan Project...
Star Wars Hadirkan Project Terbaru Visceral Games
A A A
NEW YORK - Game terbaru Star Wars: Battlefront dan Visceral Games project terbaru segera dihadirkan.

Dikutip dari Digitalspy, Jumat (10/10/2014), kehadiran berbagai edisi terbaru Star Wars dikabarkan melalui laporan Lucasfilm (via GameSpot).

Dalam perkembangannya di DICE, Star Wars: Battlefront direncanakan untuk platform generasi berikutnya. Kemungkinan besar, permainan anyar itu memulai debutnya pada 2015 mendatang, bersamaan dengan rilis film Star Wars Episode VII.

Sementara itu, untuk judul project game Star Wars: Visceral Games, masih dalam proses penulisan oleh mantan Director Creative Naughty Dog, Amy Hennig dan Aktor Uncharted, Todd Stashwick.

Kedua game Star Wars ini akan diterbitkan EA (Electronics Arts), karena telah menandatangani kesepakatan dalam produksi Star Wars video games 2013.
(dyt)
Berita Terkait
Bertemakan Petualang...
Bertemakan Petualang Seru, Game Berbasis AI Diperkenalkan
Game FPS Arena Breakout...
Game FPS Arena Breakout Siap Diluncurkan Bulan Depan
Cara Menguasai Kastil...
Cara Menguasai Kastil di Fitur Game War of Emperium
Update Versi 2.7, PUBG...
Update Versi 2.7, PUBG Mobile Hadirkan Mode Dragon Ball Super
Horizon Forbidden West...
Horizon Forbidden West Hadir di PC Awal Tahun Depan
Game Petualangan MMO...
Game Petualangan MMO Kini Bisa Dimainkan di PlayStation dan PC
Berita Terkini
Elon Musk Umumkan X...
Elon Musk Umumkan X Diserang Besar-besaran
18 menit yang lalu
Benarkah Kapal Hantu...
Benarkah Kapal Hantu The Flying Dutchman Itu Ada? Ini Penjelasannya
1 jam yang lalu
Diyakini Lokasi Harta...
Diyakini Lokasi Harta Karun, Ratusan Warga Berbondong-bodong Gali Tempat Ini
5 jam yang lalu
Norwegia Gunakan Robot...
Norwegia Gunakan Robot sebagai Asisten Rumah Tangga
9 jam yang lalu
Membongkar Kisah Bahtera...
Membongkar Kisah Bahtera Nuh: Antara Iman dan Nalar
14 jam yang lalu
Ilmuwan Temukan Rahasia...
Ilmuwan Temukan Rahasia Anti Macet dari Semut: Solusi Mobil Otonom!
15 jam yang lalu
Infografis
Ranking FIFA Terbaru:...
Ranking FIFA Terbaru: Peringkat Timnas Indonesia Naik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved