Microsoft Rilis Skype Versi iPhone

Sabtu, 06 September 2014 - 15:14 WIB
Microsoft Rilis Skype...
Microsoft Rilis Skype Versi iPhone
A A A
WASHINGTON - Perusahanaan multinasional asal Amerika Serikat (AS), Microsoft merilis sebuah fitur baru hebat Skype untuk versi iPhone.

Seperti dilansir Neowin, Sabtu (6/9/2014), fitur baru ini memiliki kemampuan menghubungkan empat kontak Skype dalam panggilan suara yang sama. Fitur baru ini membuat aplikasi lebih layak, yang mencakup berbagai platform.

Menurut laporan Skype Blog, maksimun empat penelepon dalam panggilan suara yang sama dapat melakukan percakapan secara bersamaan. Tapi teknisi Skype juga menyinggung, ke depannya kemungkinan akan menambahkan jumlah penelpon. Fitur muncul melalui komunitas ide-ide bersama, yang dikenal sebagai kelompok iOS Situs dalam forum Skype.

Sama seperti Windows Phone, anggota forum banyak yang meminta agar pengguna dapat berbagi dan menyampaikan pesan suara, melalui update aplikasi di masa depan.

Sementara itu, Microsoft terus mendukung Skype, bertujuan untuk membuat pilihan terbaik yang tersedia pada platform.

Tapi jika pengguna belum menerima update otomatis pada perangkat iPhone yang kompatibel, disarankan dapat ke App Store untuk segera update, karena saat ini sudah tersedia untuk iOS 7.
(dyt)
Berita Terkait
Kurang Nendang, Peramban...
Kurang Nendang, Peramban Microsoft Edge Dibekali Dua Fitur Baru
Microsoft Luncurkan...
Microsoft Luncurkan Versi Terbaru Teams, Ini Fitur-fiturnya
10 Cara Mengatasi Microsoft...
10 Cara Mengatasi Microsoft Excel Tidak Bisa Dibuka, Mudah Diikuti!
Microsoft Siap Mengakhiri...
Microsoft Siap Mengakhiri Aplikasi Paint 3D pada November 2024
Biar Tidak Ganggu, Ini...
Biar Tidak Ganggu, Ini Cara Cepat Menghilangkan Garis Merah di Word
Tiba-tiba Mati, Microsoft...
Tiba-tiba Mati, Microsoft Lakukan Investigasi
Berita Terkini
Kambing Misterius Ini...
Kambing Misterius Ini Mampu Hidup di Area Vulkanik selama 2 Abad Lebih
17 menit yang lalu
Tema PlayStation Klasik...
Tema PlayStation Klasik Kini Bisa Dipakai di PS5
29 menit yang lalu
Video YouTube Pertama...
Video YouTube Pertama Berusia 20 Tahun telah Ditonton 355 Juta Kali
3 jam yang lalu
Ilmuwan Temukan Olo...
Ilmuwan Temukan Olo Warna Baru yang Belum Dilihat oleh Manusia
8 jam yang lalu
Daftar Aplikasi Goblok...
Daftar Aplikasi Goblok di Play Store, Nomor 2 Paling Banyak di Download
9 jam yang lalu
Lempeng Tektonik Berubah...
Lempeng Tektonik Berubah Drastis, Riset Klaim India Mulai Terbagi Jadi Dua
11 jam yang lalu
Infografis
10 Negara Terkuat di...
10 Negara Terkuat di Dunia 2025 secara Militer Versi GFP
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved