OneDrive Hadir di Amazon Appstore

Kamis, 07 Agustus 2014 - 14:55 WIB
OneDrive Hadir di Amazon...
OneDrive Hadir di Amazon Appstore
A A A
WASHINGTON - Perusahaan asal Amerika Serikat (AS), Microsoft telah menerima platform OneDrive dan dapat ditemukan hampir di setiap platform mobile yang mencakup produk Amazon.

Dilansir dari Neowin, Kamis (7/8/2014), perusahaan berbasis Redmond mengatakan, OneDrive sekarang dapat ditemukan di Amazon Appstore. Berarti Fire Phone atau tablet sekarang dapat menyimpan dan mengambil file dari cloud Microsoft.

Baru-baru ini OneDrive telah menerima pembaruan untuk mendukung fitur keamanan baru secara konstan dari Microsoft. Tapi bagi yang berlangganan Office 365, akan mendapatkan penyimpanan OneDrive 1 TB selama aktif berlangganan.

Microsoft telah menunjukkan bahwa software milik mereka akan ada di mana-mana, dan itu termasuk di perangkat pesaing. Ini adalah strategi unik, tidak seperti Google dan Apple yang sring menjaga software mereka terkunci untuk perangkat mereka sendiri. Microsoft ingin pengguna menggunakan produk-produknya, tidak peduli OS yang dipilih.

Meskipun pengguna berpikir bahwa, langkah tersebut dapat mengurangi keunggulan kompetitif Microsoft di Windows Phone, dengan berbagi fitur inti dengan perangkat lain. Untuk Microsoft, adalah lebih penting mempertahankan basis pengguna yang luas.

Ini bukan merupakan aplikasi pertama Microsoft yang telah dirilis untuk perangkat Amazon, tapi OneNote juga tersedia.
(dyt)
Berita Terkait
Kurang Nendang, Peramban...
Kurang Nendang, Peramban Microsoft Edge Dibekali Dua Fitur Baru
Microsoft Luncurkan...
Microsoft Luncurkan Versi Terbaru Teams, Ini Fitur-fiturnya
10 Cara Mengatasi Microsoft...
10 Cara Mengatasi Microsoft Excel Tidak Bisa Dibuka, Mudah Diikuti!
Microsoft Siap Mengakhiri...
Microsoft Siap Mengakhiri Aplikasi Paint 3D pada November 2024
Biar Tidak Ganggu, Ini...
Biar Tidak Ganggu, Ini Cara Cepat Menghilangkan Garis Merah di Word
Tiba-tiba Mati, Microsoft...
Tiba-tiba Mati, Microsoft Lakukan Investigasi
Berita Terkini
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Keberadaan Alien
1 jam yang lalu
Jaminan Aman dari Komdigi:...
Jaminan Aman dari Komdigi: Merger XL-Smartfren Tak Akan Berujung PHK!
6 jam yang lalu
Restu Komdigi: XL dan...
Restu Komdigi: XL dan Smartfren Resmi Bersatu, Apa Dampaknya?
12 jam yang lalu
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
13 jam yang lalu
Lomba Balap Sperma untuk...
Lomba Balap Sperma untuk Tes Kesuburan Siap Digelar di AS
15 jam yang lalu
Chip Nubbin Siap Bawa...
Chip Nubbin Siap Bawa Manusia Masuk ke Dimensi Alam Tak Kasat Mata
16 jam yang lalu
Infografis
Indonesia di Puncak...
Indonesia di Puncak Klasemen, Lolos ke Piala Dunia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved