Bose Tuntut Beats terhadap Pelanggaran Paten

Sabtu, 26 Juli 2014 - 10:40 WIB
Bose Tuntut Beats terhadap...
Bose Tuntut Beats terhadap Pelanggaran Paten
A A A
SAN FRANCISCO - Ada banyak perusahaan headphone di sekitar, meskipun ketika datang ke headphone "mewah", merek seperti Bose dan Beats. Baru-baru ini Bose menggugat Beats atas tuduhan pelanggaran lima hak paten, yang berkaitan dengan perlindungan headphone dari kebisingan.

Paten yang dimaksud meliputi metode dan aparatus untuk meminimalkan respon dalam sistem pemrosesan sinyal digital, topologi pemprosesan sinyal dikonfigurasi ANR, topologi proses konfigrasi signal ANR, topologi blok filter konfigrasi ANR, topologi kompensasi frekuensi tinggi, dan kompensasi fase frekuensi tinggi digital.

Menurut pengacara Bose, "Bose berinvestasi besar dalam penelitian dan pengembangan, dan Bose telah membangun reputasinya dalam menghasilkan produk unggulan melalui teknologi yang inovatif. Untuk itu, kelanjutan kesuksesan Bose, sebagian besar tergantung pada kemampuannya untuk membangun, memelihara, dan melindungi teknologi miliknya melalui penegakan hak paten," ucap pengecara Bose mengutip dari Ubergizmo, Sabtu (26/7/2014).

Pengajuan pengadilan juga mengungkapkan, bahwa Bose menuntut ganti rugi dari hilangnya penjualan dan keuntungan atas pelanggaran produk. Tetapi mereka tidak menentukan berapa banyak yang diminta.

Di sisi lain, Beats belum menanggapi gugatan tersebut. Mengingat perusahaan segera menjadi milik Apple dan mempertimbangkan sumber daya Apple, Bose berpotensi akan melewati pertarungan panjang.
(dyt)
Berita Terkait
Tips Praktis Memilih...
Tips Praktis Memilih Headphone Berteknologi ANC, Pilih Jenis Ini
Reproduksi Suara Lebih...
Reproduksi Suara Lebih Cepat dan Autentik, Sennheise Luncurkan Headphone Studio
Headphone untuk Mengatasi...
Headphone untuk Mengatasi Depresi Diperkenalkan, Ini Kecanggihannya
Adidas Kenalkan Headphone...
Adidas Kenalkan Headphone Bertenaga Surya, Harganya Bikin Terpana
5 Earphone dan Headphone...
5 Earphone dan Headphone Buatan Edifier Siap Manjakan Kuping Masyarakat Indonesia
TWS Meledak, Wanita...
TWS Meledak, Wanita Ini Nyaris Mati Terbakar
Berita Terkini
Terumbu Karang Purba...
Terumbu Karang Purba Berusia 800 Tahun Ditemukan di Laut Merah
4 jam yang lalu
Piramida Bawah Air Diklaim...
Piramida Bawah Air Diklaim Lebih Tua dari yang Ada di Mesir
12 jam yang lalu
China Bertekat Memperkuat...
China Bertekat Memperkuat Literasi Digital dan AI
12 jam yang lalu
Instagram Uji Coba Fitur...
Instagram Uji Coba Fitur Terkunci dengan Kode Akses Terbaru
13 jam yang lalu
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
1 hari yang lalu
10 Game Terburuk di...
10 Game Terburuk di Dunia, Penuh Bug dan Grafis Mengecewakan
1 hari yang lalu
Infografis
Kekerasan Seksual terhadap...
Kekerasan Seksual terhadap Perempuan Korut Memprihatinkan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved