Garmin Approach S6 Pelatih Golf Pribadi Anda

Jum'at, 20 Juni 2014 - 14:53 WIB
Garmin Approach S6 Pelatih...
Garmin Approach S6 Pelatih Golf Pribadi Anda
A A A
LONDON - Buat pecinta olahraga golf, kini ada perangkat yang dapat meningkatkan permainan Anda. Letakkan Garmin Approach S6 pada pergelangan tangan, Anda akan seperti memiliki pelatih golf pribadi.

Dilansir dari Phonearena, Jumat (20/6/2014), versi sebelumnya membantu Anda menemukan jalan sekitar lapangan golf dan bertindak sebagai asisten pribadi virtual.

Versi kali ini, menggunakan sensor gerak dan accelerometer, Approach S6 dapat menganalisis permainan, mengukur kecepatan dan kekuatan ayunan Anda.

Lebih dari 30.000 program dapat dipanggil untuk ditampilkan dengan full color pada layar sentuh jam itu. Selain itu, dengan menggunakan GPS, lokasi Anda saat ini dapat terlacak.

Fitur "PinPOinter" akan membantu menyelaraskan Anda dengan posisi lubang. Garmin Approach S6 dapat memberitahu seberapa dekat Anda dengan jebakan pasir, atau bahaya air. Karena perangkat dapat melakukan sinkronisasi melalui Bluetooth dengan Apple iPad dan Apple iPhone 4s (atau yang lebih baru).

Anda juga dapat membaca email dan pesan teks tanpa harus mengeluarkan ponsel Anda atau tablet dari saku atau tas golf. Jam tangan juga membuat skor putaran Anda saat ini dan bahkan dapat memberitahu bagaimana permainan Anda sejauh ini.

Arloji tersebut tahan air dengan kedalaman 164 meter dan ke depannya dapat dipesan langsung dari Garmin seharga USD399,99 atau sekitar Rp4,77 juta. Buat mereka yang hobi bermain golf, harga ini tidak terlalu menguras isi kantong.
(dyt)
Berita Terkait
5 Rekomendasi Smartwatch...
5 Rekomendasi Smartwatch Keren untuk Pria, Banyak Fitur Menarik dan Canggih
Smartwatch Terbaik 2024:...
Smartwatch Terbaik 2024: Panduan Lengkap Memilih Jam Pintar Impian
Bedah Fungsi dan Fitur...
Bedah Fungsi dan Fitur 3 Smartwatch Garmin untuk Aktvitas Sehari-hari
Review Amazfit GTS 4,...
Review Amazfit GTS 4, Nggak Kalah dengan Apple Watch dengan Harga Lebih Murah
5 Fitur Canggih Ini...
5 Fitur Canggih Ini Jadi Alasan Kuat untuk Memiliki Smartwatch
Smartwatch Tahan Air...
Smartwatch Tahan Air Harga Terjangkau, Cocok untuk Olahraga dan Kegiatan Sehari-Hari
Berita Terkini
Cara Mengunci Aplikasi...
Cara Mengunci Aplikasi di HP Infinix, Penting Dipahami!
6 jam yang lalu
Cara Cek RAM di HP vivo,...
Cara Cek RAM di HP vivo, Pengguna Wajib Tahu!
6 jam yang lalu
Cara Mengganti Bahasa...
Cara Mengganti Bahasa di HP Oppo, Jangan Sampai Keliru!
6 jam yang lalu
Perkuat Identitas dengan...
Perkuat Identitas dengan Tema Retro, LG Mendefinisikan Ulang Pengalaman Konsumen
12 jam yang lalu
7 Cara Mengatasi Ghost...
7 Cara Mengatasi Ghost Touch pada iPhone, Ternyata Mudah!
16 jam yang lalu
iPhone 16 Baru Diluncurkan,...
iPhone 16 Baru Diluncurkan, Pahami Istilah iPhone Inter
16 jam yang lalu
Infografis
4 Kontroversi Kaesang,...
4 Kontroversi Kaesang, dari Jet Pribadi hingga Rompi Putra Mulyono
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved