Microsoft Segera Luncurkan Smartphone High-End McLaren

Jum'at, 06 Juni 2014 - 16:26 WIB
Microsoft Segera Luncurkan...
Microsoft Segera Luncurkan Smartphone High-End McLaren
A A A
LONDON - Kini Microsoft telah memiliki Unit Perangkat dan Jasa Nokia. Ponsel entry-level Lumia 530 segera dirilis (melalui T-Mobile dan Cricket), lalu bagaimana dengan ponsel high-end? @evleaks punya beberapa hal dibocorkan, seperti handset Windows Phone 8.1 andalan berikutnya dari Nokia atau Microsoft memiliki CODEC McLaren.

Dilansir dari Phonearena, Jumat (6/6/2014), menurut leakster itu, ponsel high-end anyar ini akan dirilis saat masa liburan tahun ini. Dikatakan bahwa Verizon, AT & T dan T-Mobile semua operator ternama, akan menjual McLaren. Sayang, tidak ada rincian tentang fitur smartphone yang akan ditawarkan.

Sebelum McLaren, AT & T telah meluncurkan CODEC Tesla Lumia, sementara Verizon merilis handset CODEC Superman. Keduanya menjadi perangkat mid-range yang akan debut di awal Q3 (mungkin pada Juli mendatang). Seperti dilaporkan kembali pada bulan April, Nokia Superman memiliki fitur kamera depan 5MP, dan layar 4,7 inci resolusi tidak diketahui.

Awal tahun ini, ketika pertama kali mendengar tentang Nokia Tesla dan Superman, CODEC lain terungkap termasuk Ara, Leo, Moonraker, Onyx, Peridot, dan Vantage. Sayang, masih tetap diselimuti misteri rincian produk tersebut untuk saat ini.

Handset Windows Phone Nokia atau Microsoft high-end "McLaren" kemungkinan debut tahun ini. Rincian lain untuk hardware Lumia baru bocor pada musim semi 2015. Sepertinya, Microsoft bekerja keras untuk memperluas perangkat portofolio Windows Phone 8.1.
(dyt)
Berita Terkait
ZTE Hadirkan Smartphone...
ZTE Hadirkan Smartphone dengan Fitur-fitur Cerdas
Microsoft Luncurkan...
Microsoft Luncurkan Fitur Baru, Ubah Smartphone Jadi Walkie Talkie
Bill Gates Prediksi...
Bill Gates Prediksi Smartphone Bakal Digantikan dengan Teknologi Terbaru
Microsoft Temukan Jutaan...
Microsoft Temukan Jutaan Smartphone Android yang Sangat Mudah Dibajak
Bill Gates Ungkap Usia...
Bill Gates Ungkap Usia Aman Memberi Anak Smartphone
Microsoft Diprediksi...
Microsoft Diprediksi Bakal Akuisisi Nokia Lagi
Berita Terkini
China Mulai Uji Coba...
China Mulai Uji Coba Fitur Face ID iPhone 18
20 menit yang lalu
Beragam Kejahatan kini...
Beragam Kejahatan kini Ada di TikTok, Ini Modusnya
6 jam yang lalu
Waspada World ID: Paspor...
Waspada World ID: Paspor Digital Sam Altman Iming-iming Uang, Pakar Ingatkan Risiko Data Biometrik
6 jam yang lalu
Makhluk Ini Kembali...
Makhluk Ini Kembali Lagi setelah 17 Tahun Menghilang
7 jam yang lalu
Jepang Ciptakan Drone...
Jepang Ciptakan Drone yang Bisa Mengarahkan Sambaran Petir
9 jam yang lalu
Cara Pakai Aplikasi...
Cara Pakai Aplikasi Deteksi Produk Israel, Mudah Banget!
16 jam yang lalu
Infografis
Ibtihal Aboussad Dipecat...
Ibtihal Aboussad Dipecat Microsoft karena Menentang Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved