Ini dia fitur-fitur BlackBerry 10.3

Jum'at, 16 Mei 2014 - 08:47 WIB
Ini dia fitur-fitur...
Ini dia fitur-fitur BlackBerry 10.3
A A A
Sindonews.com - BlackBerry mulai kembali tenang tahun ini dan memberikan kesempatan mengintip BlackBerry 10.3 melalui posting blog perusahaan, merinci 18 fitur baru utama yang diharapkan dapat terlihat setelah OS diperbarui.

Dilansir BGR, Jumat (16/5/2014) BlackBerry 10.3 akan memperkenalkan update tampilan clean untuk seluruh ikon yang digunakan pengguna, kemampuan menjejalkan aplikasi lebih banyak ke dalam folder. Kemudian fitur baris tambahan atau kolom aplikasi yang ditampilkan pada layar awal, fitur autosave BlackBerry Hub yang akan menyimpan semua konten Anda setelah tidak aktif 30 menit.

Selain itu, handset baru ini juga disinyalir memiliki fitur baru yang akan mematikan semua suara telepon Anda secara otomatis jika melihat kalender pertemuan, dan fitur kamera baru yang mempermudah ambil dan kirim gambar.

Tidak sampai disitu, banyak fitur lain yang akan mengisi BlackBerry 10.3. Perusahaan juga telah meluncurkan BlackBerry 10,3 SDK untuk komunitas pengembang, sehingga memudahkan mereka memperoleh update baru dari BlackBerry.
(dyt)
Berita Terkait
Hari Ini BlackBerry...
Hari Ini BlackBerry Lawas Resmi Disuntik Mati
Pernah Menguasai Jagad...
Pernah Menguasai Jagad Smartphone, BlackBerry Siapkan Ponsel 5G
Sempat Jadi Raja Smartphone...
Sempat Jadi Raja Smartphone Dunia, Harga HP BlackBerry Sekarang Tinggal Segini
BlackBerry Jual Teknologinya...
BlackBerry Jual Teknologinya Rp 8,7 Triliun
10 Tahun Memimpin, John...
10 Tahun Memimpin, John Chen Resmi Tinggalkan BlackBerry
Ogah Gagal Lagi, BlackBerry...
Ogah Gagal Lagi, BlackBerry Berguru sama China
Berita Terkini
X Dilaporkan Blokir...
X Dilaporkan Blokir Akun-akun Pengkritik Elon Musk
6 jam yang lalu
Terumbu Karang Purba...
Terumbu Karang Purba Berusia 800 Tahun Ditemukan di Laut Merah
12 jam yang lalu
Piramida Bawah Air Diklaim...
Piramida Bawah Air Diklaim Lebih Tua dari yang Ada di Mesir
20 jam yang lalu
China Bertekat Memperkuat...
China Bertekat Memperkuat Literasi Digital dan AI
20 jam yang lalu
Instagram Uji Coba Fitur...
Instagram Uji Coba Fitur Terkunci dengan Kode Akses Terbaru
21 jam yang lalu
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
1 hari yang lalu
Infografis
Negara NATO Ini Klaim...
Negara NATO Ini Klaim akan Diinvasi Rusia dalam Beberapa Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved