Nokia ganti nama jadi Microsoft Mobile Oy?

Senin, 21 April 2014 - 09:44 WIB
Nokia ganti nama jadi...
Nokia ganti nama jadi Microsoft Mobile Oy?
A A A
Sindonews.com - Microsoft hampir menyelesaikan proses pengambilalihan Perangkat dan Layanan Nokia akhir bulan ini. Raksasa software ini telah mengirim surat ke berbagai perusahaan untuk menginformasikan soal penutupan dan proses akuisisi.

Seperti dilansir Phonearena, Senin (21/4/2014) salah satu dari sedikit informasi yang telah bocor dari surat-surat ini adalah, bahwa Microsoft berencana mengubah nama bisnis handset Nokia sebagai Microsoft Mobile Oy. Sebetulnya hal ini sudah diisyaratkan dalam surat sebelumnya dari Microsoft untuk pelanggan Nokia.

Microsoft juga mengirimkan surat kepada perusahaan yang bermitra dengan Perangkat dan Layanan Nokia. Surat itu menginformasikan bahwa berbagai syarat dan ketentuan yang sebelumnya diterapkan Nokia, masih tetap sama setelah diambil alih Microsoft.
(dyt)
Berita Terkait
Microsoft Diprediksi...
Microsoft Diprediksi Bakal Akuisisi Nokia Lagi
Nokia G10 3GB/32 GB...
Nokia G10 3GB/32 GB Harga Rp2,1 Juta, Bisa Dicicil Rp50 Ribu Per Bulan
Nokia 3.4 dan Nokia...
Nokia 3.4 dan Nokia 2.4 Dirilis dengan Harga Rp 2 jutaan
Pre-Order Nokia C3 Dibuka...
Pre-Order Nokia C3 Dibuka Hari Ini, Pengamat: Ibarat Kos-Kosan tapi Harga Bintang Lima
6 Penyebab Nokia Bangkrut,...
6 Penyebab Nokia Bangkrut, Terlalu Percaya Diri dan Enggan Berinovasi
Nokia 5.4 Dijual dengan...
Nokia 5.4 Dijual dengan Harga Khusus Rp3.099.000 hingga 4 April 2021
Berita Terkini
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
3 jam yang lalu
Sebagian Besar Kerak...
Sebagian Besar Kerak Bumi yang Hilang Ditemukan, di Sini Letaknya
3 jam yang lalu
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
8 jam yang lalu
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
11 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
15 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
18 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Terancam setelah...
5 Negara Terancam setelah Donald Trump Kembali Jadi Presiden AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved