TCL Patenkan Desain Handphone dengan Layar Ditarik-ulur

Minggu, 05 Januari 2020 - 21:00 WIB
TCL Patenkan Desain...
TCL Patenkan Desain Handphone dengan Layar Ditarik-ulur
A A A
Baru-baru ini, situs berita teknologi Lets Go Digital melaporkan adanya paten desain baru untuk smartphone TCL. Menariknya, handphone ini menggunakan apa yang bisa kita sebut layar yang dapat ditarik dan diregangkan (ulur), serta sistem kamera belakang quad.

Ya, saat ini lebih banyak pabrikan smartphone mencari inovasi pada layar ponsel cerdasnya. Kita telah melihat ponsel cerdas yang dapat dilipat, layar yang dapat digulung, layar yang dapat direnggangkan, dan lainnya. Namun, banyak dari desain ini yang belum menyentuh pasar.

Menurut laporan Lets Go Digital, TCL Mobile Communications mengajukan paten pada 5 Desember 2019 di Eropa. Handphone yang diajukan memiliki kemampuan layar yang dapat ditarik keluar secara horizontal.

Paten tersebut dimasukkan dalam WIPO Global Design Database pada 23 Desember 2019. Seperti yang dapat Anda lihat dari sketsa dan render desain, handphone TCL menggunakan desain ditarik kiri-kanan yang sepenuhnya mengembang seperti PC tablet. Tidak ada kamera di bagian depan ponsel dan ditempatkan empat kamera di bagian belakang.

TCL adalah perusahaan elektronik China, yang juga mencakup BlackBerry dan Alcatel. Awal tahun ini, perusahaan menghadirkan untuk pertama kalinya prototipe smartphone lipat dengan garis lipat ganda.
(mim)
Berita Terkait
Dibanderol Rp7 Jutaan,...
Dibanderol Rp7 Jutaan, Smart TV TCL A20 55 Inci Gunakan Android 11
Berteknologi AI dengan...
Berteknologi AI dengan Gambar Jernih, TCL Series Q6 Google TV Diluncurkan
Harga, Spesifikasi,...
Harga, Spesifikasi, dan Keunggulan TCL Q725, Smart TV 43 Inci dengan Google TV
Tak Ingin Disebut Murah...
Tak Ingin Disebut Murah dan Jelek, TCL Beri Garansi TV Android A5, A8 dan A10 3 Tahun untuk Layar dan 1 Tahun Sparepart
Beredar Spesifikasi...
Beredar Spesifikasi dan Tanggal Peluncuran ASUS ZenFone 7 dan 7 Pro
TCL Patenkan Handphone...
TCL Patenkan Handphone Penuh Gaya dengan Kamera Bersembunyi di dalam Layar
Berita Terkini
Spesifikasi Oppo Find...
Spesifikasi Oppo Find N5: Layar Lipat 8 Inci, Kamera Hasselblad, Fast Charging 80W, dan Baterai 5.600 mAh
22 menit yang lalu
Oppo Find N5: Menggenggam...
Oppo Find N5: Menggenggam HP Lipat Setipis Paspor dengan Performa ala Laptop!
1 jam yang lalu
Trinitas Inovasi Oppo...
Trinitas Inovasi Oppo Menggebrak Pasar: Watch X2, Pad Neo, dan Pad 3 Matte Edition, Ini Spek dan Harganya!
1 jam yang lalu
Mantan Buruh Pabrik...
Mantan Buruh Pabrik Jadi Kreator Terkaya TikTok, Khaby Lame Dibayar Rp12 Miliar Per Postingan
4 jam yang lalu
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Jumat 2 Mei 2025, Klaim Sekarang!
5 jam yang lalu
Bahan Kimia dalam Plastik...
Bahan Kimia dalam Plastik Dikaitkan dengan Kematian Akibat Penyakit Jantung
14 jam yang lalu
Infografis
Trump Serius Ancam Iran...
Trump Serius Ancam Iran dengan Kekuatan Militer AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved