Nintendo Rilis Kembali Enam Game Klasik Termasuk Star Fox 2

Kamis, 19 Desember 2019 - 09:02 WIB
Nintendo Rilis Kembali...
Nintendo Rilis Kembali Enam Game Klasik Termasuk Star Fox 2
A A A
JAKARTA - Pengembang video game terkenal, Nintendo merilis kembali pilihan permainan klasik di Switch dan salah satunya merupakan game yang sangat langka yang telah dibatalkan pada 1990-an. Enam game yang dibuat untuk konsol NES dan SNES ini akan segera tersedia untuk diunduh dari toko online Nintendo.Sebagaimana dikutip dari laman The Sun, Rabu (18/12/2019) game-game ini secara teknis gratis, tetapi hanya jika Anda membayar biaya berlangganan Nintendo Switch Online seharga 3,99 USD atau sekitar 56 ribu Rupiah. Di antara game-game yang dirilis kembali tersebut terdapat Nintendo ultra-rare Star Fox 2.

Permainan ini selesai dan direncanakan untuk dirilis menjelang akhir musim panas pada tahun 1995. Namun dibatalkan setelah Nintendo khawatir bahwa grafisnya tidak sebagus game saingan.Game ini kemudian bocor, dan akhirnya dirilis secara penuh sebagai game yang tidak dapat dibuka pada Super NES Classic Edition, dan kini juga tersedia di layanan Nintendo Switch Online.

Game lain yang termasuk dalam daftar adalah, Nintendo klasik Kirby Super Star dan action-adventure Crystalis. Selain itu yang juga bergabung dengan daftar ialah Capcom RPG Breath of Fire II yang pertama kali dirilis pada tahun 1994.Bagi penggemar game pesawat tempur anda mungkin ingin mengunduh Super Punch-Out yang dikembangkan sendiri oleh Nintendo. Game lain yang relatif tidak jelas dalam daftar adalah Journey to Silius, yang dirilis pada tahun 1990. (Auza Asyani)
(wbs)
Berita Terkait
Wow, Penjualan Nintendo...
Wow, Penjualan Nintendo Switch Salip Nintendo 3DS
Perampingan, Nintendo...
Perampingan, Nintendo Tutup Kantor Perwakilan di Amerika dan Kanada
Asyik Game Lawas Game...
Asyik Game Lawas Game Boy Dibangkitkan Lagi di Switch
Daftar Terlengkap Game...
Daftar Terlengkap Game Nintendo Switch 2 2025: Tanggal Rilis, Harga, dan Fitur
Nintendo Siap Rilis...
Nintendo Siap Rilis Kembali Game Jadul di Game Boy dan Game Boy Color
Nintendo Gugat Pembajak...
Nintendo Gugat Pembajak Konsol Switch dan Minta Ganti Rugi
Berita Terkini
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
3 jam yang lalu
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
8 jam yang lalu
Thailand Uji Coba Teknologi...
Thailand Uji Coba Teknologi Peringatan Bencana lewat Smartphone
13 jam yang lalu
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
14 jam yang lalu
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
16 jam yang lalu
Fokus Masa Depan, LG...
Fokus Masa Depan, LG Bangun Jalinan Konektivitas dengan Mahasiswa
17 jam yang lalu
Infografis
Liverpool Kembali ke...
Liverpool Kembali ke Puncak Klasemen Usai Kalahkan Tottenham 2-1
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved