WhatsApp untuk Tablet Android Datang dalam Versi Beta

Rabu, 05 Desember 2018 - 16:03 WIB
WhatsApp untuk Tablet...
WhatsApp untuk Tablet Android Datang dalam Versi Beta
A A A
MENLO PARK - WhatsApp, salah satu aplikasi perpesanan paling populer untuk perangkat seluler, masih belum tersedia untuk tablet berbasis Android. Tapi sekarang WhatsApp tengah bekerja keras untuk menghadirkan aplikasinya ke tablet Android.

Menurut laporan terbaru, WhatsApp untuk tablet sekarang tersedia untuk diunduh dari Google Play Store. Dengan catatan, bila Anda adalah penguji versi beta dari aplikasi perpesanan seluer tersebut.

Karena masih dalam versi beta, pengguna juga akan menyadari bahwa WhatsApp hanya menawarkan fitur dan fungsi terbatas. Fitur lengkapnya akan ditambahkan nanti sepanjang proses pengembangan aplikasi di tablet.

Penguji membutuhkan tablet yang memiliki slot SIM, karena aplikasi tidak bisa berfungsi pada perangkat WiFi saja. Jika memenuhi semua persyaratan dan benar-benar ingin mencobanya, Anda dapat mencoba mencari aplikasi di Google Play Store.

Perlu diingat bahwa Anda memerlukan akun WhatsApp kedua, karena aplikasi beta tidak memungkinkan pengguna memasangkan tablet dengan ponsel cerdas dan menggunakan akun yang sama di kedua perangkat.
(mim)
Berita Terkait
Jadi Fitur Wajib, Ini...
Jadi Fitur Wajib, Ini Cara Aktifkan Autentikasi Dua Langkah di Facebook, Instagram dan WhatsApp
WhatsApp Uji Coba Fitur...
WhatsApp Uji Coba Fitur Holiday Mode dan Arsip Otomatis, Apa Manfaatnya?
WhatsApp Bakal Pasang...
WhatsApp Bakal Pasang Spanduk di Aplikasi, Soal Penjelasan Kebijakan Privasi
WhatsApp Bakal Rilis...
WhatsApp Bakal Rilis Fitur yang Bisa Atur Ruang Penyimpanan
WhatsApp sedang Siapkan...
WhatsApp sedang Siapkan Fitur Buka Kunci dengan Pemindai Wajah
WhatsApp Akan Bisa Digunakan...
WhatsApp Akan Bisa Digunakan Dibanyak Perangkat Sekaligus
Berita Terkini
Bukti Terkuat Adanya...
Bukti Terkuat Adanya Kehidupan di Luar Bumi Ditemukan
1 jam yang lalu
Saham Perusahaan Teknologi...
Saham Perusahaan Teknologi AS Anjlok Imbas Tarif Trump
2 jam yang lalu
Apple Siapkan Perangkat...
Apple Siapkan Perangkat Andalan untuk Gantikan iPhone
3 jam yang lalu
Hypernet dan Huawei...
Hypernet dan Huawei Jalin Kemitraan Strategis untuk Pemberdayaan Digital UKM
13 jam yang lalu
Jawaban Kenapa Kucing...
Jawaban Kenapa Kucing Berwarna Oranye Punya Banyak Kelebihan Akhirnya Terungkap
14 jam yang lalu
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan...
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan Hidup-hidup untuk Pertama Kalinya
16 jam yang lalu
Infografis
Pentagon: China Bisa...
Pentagon: China Bisa Hancurkan Semua Kapal Induk AS dalam 20 Menit
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved