Advan Resmi Rilis Produk 4G LTE Gandeng Tim FCB & Lionel Messi

Jum'at, 04 Desember 2015 - 15:02 WIB
Advan Resmi Rilis Produk...
Advan Resmi Rilis Produk 4G LTE Gandeng Tim FCB & Lionel Messi
A A A
JAKARTA - Advan sebagai pemimpin pasar tablet Nasional, dinilai sukses menembus hiruk-pikuk pasar gawai Indonesia. Berbekal pengalaman tersebut, Advan siap menjawab tantangan yang diberikan dengan menyiapkan perangkat berbasis teknologi LTE secara matang.

Sebagai wujud pembuktian keseriusannya, Advan menghadirkan karya terbaru Barca i5A 4G LTE Series. Produk ini menjadi salah satu produk jagoan perusahaan untuk teknologi 4G LTE.

Dalam keterangan tertulisnya, Jumat (4/12/2015), Advan pun merilis secara resmi produk anyar tersebut dengan kembali menggandeng salah satu tim terbaik di dunia, Barcelona. Sebagai persiapan, perusahaan lokal ini melakukan handover product bersama pentolan tim FCB, Lionel Messi, Ivan Rakitic, Dani Alves, Sergio Busquets dan Sergi Roberto.

Beberapa pentolan tim FC BARCA salah satunya Lionel Messi, secara eksklusif sebagai orang pertama menggunakan langsung Advan Barca i5A 4G LTE Series sebelum pertandingan Copa De Ray, Barcelona VS Villanovense.

Salah satu alasan Advan Barca i5A 4G LTE menggandeng tim FCB, adalah memiliki khas filosofis tim yang dikenal sebagai produk teknologi mumpuni yang Cepat, Kuat dan Terbaik.
(dyt)
Berita Terkait
Sudah Populer Sebagai...
Sudah Populer Sebagai Produsen HP Lokal, Ini Alasan Advan Loncat ke Laptop
Cuma Rp6 Juta, Laptop...
Cuma Rp6 Juta, Laptop Advan Ini Bisa Menulis, Menggambar, dan Bikin Sketsa
Advan Bikin All in One...
Advan Bikin All in One PC Buatan Lokal, Ini Spek dan Harganya
Begini Sepak Terjang...
Begini Sepak Terjang dan Inovasi Advan Sebagai Produsen dalam Negeri
PC Lokal Ini Gunakan...
PC Lokal Ini Gunakan AMD Ryzen 5 5500U, Intip Kecanggihannya
Dibekali Triple Camera,...
Dibekali Triple Camera, ADVAN G5 Tepat untuk Berbagi Momen Berharga
Berita Terkini
Rekomendasi Link Tambah...
Rekomendasi Link Tambah Follower TikTok Gratis
18 menit yang lalu
Satelit Kubus Milik...
Satelit Kubus Milik Korea Selatan Bakal Ramaikan Misi Artemis
1 jam yang lalu
Elon Musk Samakan Dirinya...
Elon Musk Samakan Dirinya dengan Buddha
3 jam yang lalu
Cara Mengubah Kuota...
Cara Mengubah Kuota Belajar Menjadi Internet Tanpa Aplikasi
4 jam yang lalu
3 Tanda Kiamat yang...
3 Tanda Kiamat yang Muncul di China Semua Datang dari Langit
5 jam yang lalu
Tim Cook Beberkan Risiko...
Tim Cook Beberkan Risiko Besar yang Dihadapi Apple Terkait Tarif Impor
10 jam yang lalu
Infografis
Kehebatan AI DeepSeek...
Kehebatan AI DeepSeek Diakui oleh Tim Cook dan Mark Zuckerberg
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved