Presiden Nintendo Tutup Usia Akibat Kanker

Senin, 13 Juli 2015 - 09:22 WIB
Presiden Nintendo Tutup...
Presiden Nintendo Tutup Usia Akibat Kanker
A A A
TOKYO - Presiden Nintendo Co, Satoru Iwata tutup usia akibat kanker. Pengumuman dadakan ini datang beberapa bulan, setelah Iwata mengumumkan masuknya pembuat video game dalam mobile gaming.

Dilansir dari Wallstreetjournal, Senin (13/7/2015), Iwata tutup usia 55 tahun setelah menjalani oeprasi di Juni 2014. Kondisinya kemudian memburuk dengan cepat dalam beberapa hari terakhir. Penyebab kematian Iwata tercatat akibat tumor saluran empedu.

Meskipun begitu, ia tetap melewatkan beberapa acara perusahaan selama setahun terakhir karena kondisi kesehatan. Dia memimpin pertemuan pemegang saham tahunan Nintendo pada 26 Juni lalu.

Pada Maret lalu, Iwata muncul di konferensi pers untuk mengatakan, bahwa perusahaan akan mengembangkan video game untuk berbasis smartphone karakter klasik. Nintendo menggandeng kemitraan dengan DeNA Co, penyedia game asal Jepang. Perusahaan akan bertukar kepemilikan saham dan mendirikan sebuah platform game mobile baru.
(dyt)
Berita Terkait
Nintendo dan The Pokemon...
Nintendo dan The Pokemon Company Gugat Palword, Soal Apa?
Asyik Game Lawas Game...
Asyik Game Lawas Game Boy Dibangkitkan Lagi di Switch
Nintendo Siap Rilis...
Nintendo Siap Rilis Kembali Game Jadul di Game Boy dan Game Boy Color
15 Rekomendasi Game...
15 Rekomendasi Game Nintendo Switch Terbaik, Cocok untuk Mengisi Waktu Luang
4 Serial Anime Terbaik...
4 Serial Anime Terbaik Hasil Adaptasi dari Video Game
Nintendo Tambahkan 5...
Nintendo Tambahkan 5 Game Sega Genesis Anyar ke Switch Online
Berita Terkini
Jakarta Jadi Otak Digital...
Jakarta Jadi Otak Digital Raksasa! Kontribusi Google Cloud Capai Rp1.400 T dan Ciptakan 240 Ribu Lapangan Kerja
2 jam yang lalu
Aturan Penggunaan Media...
Aturan Penggunaan Media Sosial di ASEAN Didesak untuk Dibuat
19 jam yang lalu
Logo Google Diperbarui...
Logo Google Diperbarui dengan Warna Gradasi Baru
1 hari yang lalu
Dibanderol Rp28 Juta,...
Dibanderol Rp28 Juta, HP Lipat Kelas Sultan Oppo Find N5 Ludes Bak Kacang Goreng, Apa Sebabnya?
1 hari yang lalu
Lebih Dahulu Gelap atau...
Lebih Dahulu Gelap atau Terang? Berikut Penjelasan Lengkapnya
1 hari yang lalu
Reaksi Kasih Sayang...
Reaksi Kasih Sayang Ibu Gajah ketika Anaknya Tewas Ditabrak Truk
1 hari yang lalu
Infografis
Presiden AS Donald Trump...
Presiden AS Donald Trump Kecam Serangan India ke Pakistan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved