New York Resmi Izinkan Mayat Manusia Diolah Jadi Pupuk Tanaman

Senin, 02 Januari 2023 - 19:09 WIB
loading...
New York Resmi Izinkan...
New York menjadi negara bagian kelima yang mengizinkan pengomposan mayat menjadi pupuk setelah mendapat persetujuan dari Gubernur Kathy Hochul. FOTO/ IST
A A A
New York menjadi negara bagian terbaru di Amerika Serikat (AS) yang mengizinkan proses pengomposan sisa-sisa manusia sebagai bagian dari metode ramah lingkungan.



Seperti dilansir dari BBC, Senin (2/1/2023), juga dikenal sebagai 'dekomposisi organik alami', praktik tersebut melihat sisa-sisa manusia membusuk setelah beberapa minggu di dalam wadah.

Pada 2019, Washington menjadi negara bagian pertama di AS yang mengizinkan praktik tersebut, diikuti oleh Colorado, Oregon, Vermont, dan California.

New York menjadi negara bagian kelima yang mengizinkan pengomposan setelah mendapat persetujuan dari Gubernur Kathy Hochul.

Melalui metode yang akan dilakukan di fasilitas di atas tanah, jenazah manusia akan ditempatkan dalam wadah tertutup dengan bahan pilihan seperti serpihan kayu, alfalfa, dan jerami rumput. Ini kemudian akan terurai mengikuti aktivitas mikroba.

Setelah sekitar satu bulan, proses pemanasan untuk membunuh infeksi akan dilakukan sebelum tanah tersebut diserahkan kepada ahli waris almarhum.

Tanah tersebut kemudian dapat digunakan untuk menanam bunga, sayuran atau pohon.

Sebuah perusahaan yang menawarkan layanan tersebut di AS, Recompose, mengatakan layanan yang ditawarkan dapat menghemat banyak karbon dibandingkan dengan metode penguburan atau kremasi tradisional.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
Sebagian Besar Kerak...
Sebagian Besar Kerak Bumi yang Hilang Ditemukan, di Sini Letaknya
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
4 Cara Menghapus Aplikasi...
4 Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Realme Anti Ribet
Ikan Berkepala Gumpalan...
Ikan Berkepala Gumpalan Ditemukan di Antara 27 Spesies Baru di Peru
Susu Kecoa Diklaim Peneliti...
Susu Kecoa Diklaim Peneliti Tiga Kali Lebih Bergizi dari Sapi
Ilmuwan Ungkap Penyebab...
Ilmuwan Ungkap Penyebab Utama Runtuhnya Kerajaan Romawi
Benarkah Kapal Hantu...
Benarkah Kapal Hantu The Flying Dutchman Itu Ada? Ini Penjelasannya
Rekomendasi
Toyota Yaris Listrik:...
Toyota Yaris Listrik: Prototipe Siap, Pasar Belum Menyambut!
Kim Soo Hyun Akhirnya...
Kim Soo Hyun Akhirnya Akui Pacari Kim Sae Ron, Picu Kemarahan Publik
Super Tim Patrick Kluivert:...
Super Tim Patrick Kluivert: Armada Elite di Balik Timnas Indonesia
Berita Terkini
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
23 menit yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
26 menit yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
4 jam yang lalu
Sebagian Besar Kerak...
Sebagian Besar Kerak Bumi yang Hilang Ditemukan, di Sini Letaknya
4 jam yang lalu
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
8 jam yang lalu
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
12 jam yang lalu
Infografis
Israel Resmi Menyerah!...
Israel Resmi Menyerah! Segera Tarik Pasukan dari Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved