Misteri Objek Terjauh di Alam Semesta

Jum'at, 23 Desember 2022 - 13:49 WIB
loading...
Misteri Objek Terjauh...
Objek terjauh di alam semesta miliki berbagai misteri. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Objek terjauh di alam semesta miliki berbagai misteri . Salah satunya yaitu berjarak 13,5 miliar tahun cahaya dari bumi.

Hal itu ditemukan baru-baru ini oleh sekelompok astronom dari Harvard dan juga Smithsonian Center for Astrophysics.

Alam semesta memang selalu memberikan banyak kejutan yang tak terduga, dengan penemuan objek tersebut tentu menjadi pemecah rekor objek astronomi paling jauh yang pernah dilihat.

Baca juga : Ilmuwan Temukan Galaksi Terjauh di Alam Semesta, Ini Penampakannya

Objek tersebut berisi kumpulan bintang yang dijuluki sebagai HD1. Kumpulan bintang tersebut baru saja berkembang dan menjadi gumpalan debu dan gas yang tumbuh menjadi takdir kosmik mereka.

Penemuan HD1 telah dilakukan pengamatan yang cukup lama yakni mencapai 1.200 jam dengan menggunakan teleskop subaru, Vista, Inframerah dari Inggris dan juga teleskop luar angkasa spitzer.

Dalam pengamatan tersebut mereka beranggapan bahwa "Galaksi pertama terbentuk sekitar seratus juta tahun yang lalu setelah Big Bang. Mereka (HD1) adalah sepersejuta massa Bima Sakti yang jauh dan berbentuk lebih padat," kata peneliti studi dan astrofisikawan Harvard Avi Loeb dilansir dari Live Science.

Baca juga : Astronom Mendeteksi Quasar Terjauh Berjarak 13 Miliar Tahun Cahaya

Selain itu dalam pengamatan juga telah diketahui bahwa HD1 tampak memiliki tingkat pertumbuhan yang sangat cepat yakni sekitar 100 bintang pada setiap tahunnya.

Bintang yang dihasilkan juga memiliki cahaya yang lebih terang dan juga lebih masif serta memiliki suhu yang lebih panas jika dibandingkan dengan semua bintang yang telah ditemukan oleh para peneliti.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Terowongan Antarbintang...
Terowongan Antarbintang Ditemukan: Gerbang Baru Menuju Bintang Lain?
Cahaya Hijau Muncul...
Cahaya Hijau Muncul dari Balik Awan di Wilayah Timur AS
Misteri Cahaya Merah...
Misteri Cahaya Merah di Mata Gunung Kepala Naga Gurun Sinai
Ilmuwan Ungkap Kecanggihan...
Ilmuwan Ungkap Kecanggihan Nan Madol, Kota Hantu di Tengah Samudra Pasifik
Misteri Batu Singapura...
Misteri Batu Singapura Berusia 2 Abad, Diduga Bertuliskan Aksara Jawa Kuno
Misterius, Tiap Tahun...
Misterius, Tiap Tahun Kawanan Rusa Berkumpul di Museum Nasional Nara
Misteri Bentuk Alam...
Misteri Bentuk Alam Semesta: Antara Teori Terompet dan Penemuan Terbaru NASA
10 Misteri Ilmiah Terbesar...
10 Misteri Ilmiah Terbesar di Dunia, Salah Satunya Asal Usul Kehidupan
Misteri The Buzzer,...
Misteri The Buzzer, Sinyal Radio Rusia yang Mengudara Selama 40 Tahun
Rekomendasi
Ahmad Dhani Dilaporkan...
Ahmad Dhani Dilaporkan ke Bareskrim terkait Dugaan Penghinaan Marga
Gelar Reses, Legislator...
Gelar Reses, Legislator Perindo Laurensius Tampubolon Berjuang Maksimal Wujudkan Aspirasi Masyarakat Bengkalis
Scooter Prix 2025: Pertarungan...
Scooter Prix 2025: Pertarungan Skuter Makin Sengit dengan Total Hadiah Lebih dari Rp1 Miliar!
Berita Terkini
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
2 jam yang lalu
Apa Itu Rumah Modular?...
Apa Itu Rumah Modular? Smart Cottage LG yang Jadi Tempat Tinggal Masa Depan Berteknologi Canggih
2 jam yang lalu
AI Jadi Kunci LG untuk...
AI Jadi Kunci LG untuk Menguasai Pasar Peralatan Rumah Tangga di Asia
3 jam yang lalu
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
18 jam yang lalu
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
1 hari yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
2 hari yang lalu
Infografis
10 Negara Penghasil...
10 Negara Penghasil Emas Terbesar di Dunia, Termasuk Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved