Bosan dengan Kulkas yang Biasa Aja? Belleza Varia Hadir dengan Desain Cantik

Senin, 19 Desember 2022 - 16:33 WIB
loading...
Bosan dengan Kulkas...
Foto: Doc. Polytron
A A A
JAKARTA - Salah satu perangkat dapur yang wajib dimiliki keluarga adalah kulkas. Tanpa kulkas, kita pasti repot untuk menyimpan bahan makanan maupun makanan untuk persediaan keluarga. Menariknya, seiring perkembangan, kulkas juga menjadi bagian dari dekorasi rumah.

Namun banyak juga lho yang belum menyadarinya. Bahkan keberadaan kulkas sering malah mengurangi keindahan ruangan. Nah berikut ini hal-hal yang perlu diperhatikan sebelum memilih kulkas agar bikin sedap tampilan dapur Moms.

Ukuran Kulkas
Hal pertama yang harus Anda perhatikan saat memilih kulkas adalah pilih kulkas sesuai dengan ukuran ruangan kita. Anda sebaiknya harus mengukur ruang untuk menaruh kulkas sebelumnya. Misalnya, Anda meletakkan lemari es di dapur, maka sesuaikan ukuran kulkas dengan dapurnya. Kalau dapur besar, Anda bisa membeli kulkas yang besar atau sebaliknya.

Kapasitas Kulkas
Anda harus memperhatikan kapasitas atau volume kulkas. Jika bahan makanan Moms banyak, maka pilih kapasitas ruang kulkas yang besar. Tak hanya kapasitasnya, ada baiknya untuk memeriksa kompartemen penyimpanan yang tersedia. Lalu sesuaikan dengan kebutuhan Anda.

Kalau Anda membutuhkan kulkas dengan penyimpanan makanan beku yang banyak ada baiknya untuk memilih kulkas dengan freezer yang besar. Tetapi, jika membutuhkan kulkas untuk menyimpan sayuran, buah-buahan atau makanan ringan pilihlah kulkas yang dilengkapi dengan kompartemen yang khusus.

Posisi
Selanjutnya, perhatikan posisi kulkas, yang tentunya disesuaikan dengan area dapur ya Moms. Ini sangat penting untuk menentukan jenis kulkas atau jumlah pintu yang dipilih. Jika Anda bakal memilih kulkas yang memiliki dua pintu atau yang berdampingan maka pastikan kulkas tersebut cukup untuk ruang di dapur.

Konsumsi Energi
Kulkas merupakan salah satu alat elektronik yang membutuhkan listrik tidak sedikit. Jadi sebelum membeli sangat penting untuk mempertimbangkan dan mengetahui berapa kapasitas yang digunakan pada kulkas tersebut agar tidak membebani listrik di rumah.

Kini, sudah banyak merek kulkas yang menawarkan teknologi kulkas hemat energi. Lemari es seperti ini akan memangkas penggunaan konsumsi daya listrik. Sehingga pengeluaran biaya listrik bulanan lebih terjangkau dan peralatan lemari es tidak mudah rusak.

Desain
Nah, desain kulkas ini menjadi elemen penting untuk menentukan estetikanya ruangan dapur kita Moms. Untuk pilihan desain, Anda bisa memilih kulkas sesuai dengan konsep dapur.

Salah satu kulkas yang didesain cantik dan elegan, sehingga dijamin dapur menjadi pusat perhatian adalah kulkas Belleza Varia . Kulkas keluaran Polytron ini memiliki desain interior dan eksterior yang sangat elegan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mengikuti Selera Pasar...
Mengikuti Selera Pasar dan Tren Kuliner, LG InstaView Tampilkan Kemewahan dan Kepraktisan
LG InstaView: Kulkas...
LG InstaView: Kulkas Sultan Bikin Tamu Melongo, Isi Kulkas Terlihat dengan Ketukan
LG Mulai Produksi Kulkas...
LG Mulai Produksi Kulkas Premium InstaView Bottom Freezer di Indonesia
Pendingin Ruangan yang...
Pendingin Ruangan yang Hemat dan Pintar? LG AC DUALCOOL Inverter Pilihan Tepat
Kulkas Ini Bisa Jaga...
Kulkas Ini Bisa Jaga Kesegaran Makanan hingga 7 Hari Tanpa Pembekuan Penuh
Terus Berinovasi, AQUA...
Terus Berinovasi, AQUA Elektronik Hadirkan Mesin Pengering Cerdas hingga QLED TV Beresolusi Tajam
Lewat 10 Kulkas Artistik...
Lewat 10 Kulkas Artistik Karya Seniman, Bosch Home Appliances berikan Dukungan untuk Anak Pejuang Kanker
Daftar Makanan yang...
Daftar Makanan yang Tidak Boleh Disimpan di Kulkas, dari Bawang hingga Pisang
Berapa Lama Sisa Makanan...
Berapa Lama Sisa Makanan Dapat Disimpan Aman di Kulkas? Awas Keracunan
Rekomendasi
Serapan Beras Bulog...
Serapan Beras Bulog April Capai 1,3 Juta Ton, Kalahkan Serapan Tahunan Tujuh Tahun Terakhir
Pangeran Harry Takut...
Pangeran Harry Takut Berpisah dengan Meghan Markle, Khawatir Rumah Tangganya Berakhir
Prabowo Minta Garuda...
Prabowo Minta Garuda Indonesia Turunkan Lagi Biaya Penerbangan Haji: Kita Harus yang Termurah
Berita Terkini
Satelit Kubus Milik...
Satelit Kubus Milik Korea Selatan Bakal Ramaikan Misi Artemis
Elon Musk Samakan Dirinya...
Elon Musk Samakan Dirinya dengan Buddha
Cara Mengubah Kuota...
Cara Mengubah Kuota Belajar Menjadi Internet Tanpa Aplikasi
3 Tanda Kiamat yang...
3 Tanda Kiamat yang Muncul di China Semua Datang dari Langit
Tim Cook Beberkan Risiko...
Tim Cook Beberkan Risiko Besar yang Dihadapi Apple Terkait Tarif Impor
Bukti Raksasa Pernah...
Bukti Raksasa Pernah Hidup di Bumi Terlihat di Gua Nevada
Infografis
Publik Arab Senang Israel...
Publik Arab Senang Israel Mengalami Kebakaran yang Hebat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved