Cari Barang-Barang Tersembunyi di Game Found It! Hanya di Games+!

Kamis, 13 Oktober 2022 - 14:27 WIB
loading...
Cari Barang-Barang Tersembunyi...
Salah satu game terbaru yang ada di Games+ adalah game Found It!. FOTO/ DOK SINDOnews
A A A
JAKARTA - Halo Sobat Gamers! Yuk ikut cari barang-barang tersembunyi di game terbaru Games+, Found It!

Salah satu game terbaru yang ada di Games+ adalah game Found It!. Di game ini, kamu harus bisa menemukan benda-benda yang tersembunyi di suatu ruangan dengan tepat dan cepat. Setiap stage, akan ada daftar benda-benda yang harus kamu temukan dalam waktu yang sudah ditentukan.

Setiap kamu berhasil menemukan benda-benda yang ada didalam daftar, kamu akan mendapatkan skor. Namun, jika kamu tidak berhasil menebak benda-benda yang tersembunyi, skor yang kamu dapatkan akan berkurang.

Gak sabar mau mainkan game Found It!? Buka aplikasi Vision+ di gadget kamu dan klik Games+ di dalam aplikasi Vision+, kemudian pilih game Found It! Temukan juga pilihan game yang sangat banyak dan bisa kamu mainkan bersama teman-temanmu.

Download aplikasi Vision+ di App Store, Play Store atau klik link berikut https://bit.ly/GamesPlusSindoNews_Link terlebih dahulu. Kamu juga bisa menonton sinetron, film, dan fitur hiburan menarik lainnya hanya di Vision+.

Hingga saat ini Gamesplus (Games+) memiliki ratusan Games yang dapat dimainkan di aplikasi Visionplus. Gamesplus (Games+) merupakan bagian dari PT. Esports Star Indonesia (ESI), yang merupakan anak usaha dari MNC Digital Entertainment Tbk (MDE).
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
10 Game Terbaik Sepanjang...
10 Game Terbaik Sepanjang Masa, Mobile Legend dan Free Fire Tidak Termasuk
Warner Bros Games Tutup...
Warner Bros Games Tutup Studio Monolith Productions
Arkana Rilis Games Ahli...
Arkana Rilis Games Ahli Neraka Typoon, Kenalkan Dunia Mistis Indonesia
China Batasi Anak-anak...
China Batasi Anak-anak Bermain Game hanya 15 Jam Sebulan
Cara Mudah dan Cepat...
Cara Mudah dan Cepat Top Up Diamond di Situs topupff.org
Lindungi Mata Para Gamers,...
Lindungi Mata Para Gamers, Seenergy Berikan Solusi Inovatif
Sega Kembangkan Fitur...
Sega Kembangkan Fitur Streaming Video Game untuk Lawan PlayStation
Jadi Peluang Bisnis,...
Jadi Peluang Bisnis, RozezMarket Fasilitasi Jual Beli Akun Game
Daftar ID Rumah Megah...
Daftar ID Rumah Megah Impian di Sakura School Simulator
Rekomendasi
Berkah Ramadan untuk...
Berkah Ramadan untuk Nasabah PNM Mekaar, Akses Pasar Lebih Luas lewat Cici Rosa
Kolaborasi PNM dan Kementerian...
Kolaborasi PNM dan Kementerian UMKM Perkuat Literasi Usaha Nasabah
PBB: Blokade Israel...
PBB: Blokade Israel Picu Kelaparan Tercepat dalam Sejarah Modern
Berita Terkini
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
2 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
5 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
8 jam yang lalu
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
10 jam yang lalu
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
14 jam yang lalu
4 Cara Menghapus Aplikasi...
4 Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Realme Anti Ribet
15 jam yang lalu
Infografis
Saat Kecelakaan Maut...
Saat Kecelakaan Maut di Paris, Putri Diana Hamil 10 Minggu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved