10 Game PPSSPP yang Cocok Dimainkan di Android

Rabu, 07 September 2022 - 16:39 WIB
loading...
A A A
Selain itu, Anda juga tetap bisa menjalankan misi yang ditentukan apabila berkenan.

3. Metal Gear Solid: Peace Walker

Salah satu seri dari waralaba MGS ini juga cukup seru untuk dimainkan. Berlatar di Kosta Rika, nantinya pemain akan memerankan karakter Big Boss alias Naked Snake dalam ceritanya.

Game PPSSPP untuk android ini terdiri dari dua mode permainan, yaitu Mission dan Mother Base. Apabila ingin memainkan sesuai alur cerita, maka bermainlah pada mode Mission. Sedangkan mode Mother Base digunakan sebagai simulasi dan mengelola kru.

4. Tekken: Dark Resurrection

Jika Anda menyukai game pertarungan, Tekken: Dark Resurrection bisa menjadi salah satu contoh yang dapat dimainkan. Berbeda dengan seri sebelumnya, dalam game ini terdapat penambahan beberapa karakter baru yang akan menambah keseruan jalannya pertarungan.

Tekken: Dark Resurrection memiliki mode multiplayer ad-hoc yang memungkinkan Anda berduel bersama teman. Selain itu, banyak juga penambahan item untuk menyesuaikan karakter favorit.

5. Patapon

Apabila perangkat Anda membutuhkan ukuran game yang kecil, Patapon bisa menjadi salah satu pilihannya. Berbeda dengan permainan lainnya, game ini menyajikan konsep dan grafis menarik yang jarang ditemui.

Pemain akan memerankan sekelompok karakter dua dimensi dan menjadi bagian suku Patapon. Nantinya, pemain akan mengendalikan mereka termasuk untuk melawan musuh yang menyerang.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Google Siapkan Fitur...
Google Siapkan Fitur Mode Desktop Mirip Samsung DeX untuk HP Android
Rekomendasi HP Android...
Rekomendasi HP Android dengan Kamera setara iPhone
10 Game Terburuk di...
10 Game Terburuk di Dunia, Penuh Bug dan Grafis Mengecewakan
Tema PlayStation Klasik...
Tema PlayStation Klasik Kini Bisa Dipakai di PS5
Elon Musk dan Tantangan...
Elon Musk dan Tantangan Etika dalam Gaming
Bantu Pemain Menang,...
Bantu Pemain Menang, Microsoft Luncurkan Copilot for Gaming
Honda Gandeng Dunia...
Honda Gandeng Dunia Game: Cara Jitu Dekati Generasi Z Lewat Team Liquid Indonesia!
Dari Free Fire hingga...
Dari Free Fire hingga Tung Tung Sahur, Inilah Game Seru Favorit Refa Ardhi
Strategi ala Refa Ardhi...
Strategi ala Refa Ardhi untuk Tetap Eksis Ngonten Gaming di YouTube
Rekomendasi
10 Fakta Dugaan Penipuan...
10 Fakta Dugaan Penipuan Aldy Maldini, Gaya Hidup Hedon Jadi Pemicu hingga Gali Lubang Tutup Lubang
Atalarik Syach Bongkar...
Atalarik Syach Bongkar Kejanggalan Eksekusi Rumahnya, Sertifikat Resmi tapi Tetap Dihancurkan
Nita/Amri Sikat Unggulan...
Nita/Amri Sikat Unggulan 4 China, Tembus Perempat Final Thailand Open 2025
Berita Terkini
ChatGPT Diklaim Bisa...
ChatGPT Diklaim Bisa Tebak Pasangan Anda Selingkuh atau Tidak
Hindari Ganguan Mental,...
Hindari Ganguan Mental, Banyak Orang Kembali ke HP Jadul
Nvidia Memasok Chip...
Nvidia Memasok Chip ke Humain Arab Saudi untuk Pabrik AI
Banggakan Robot Tesla...
Banggakan Robot Tesla yang Bisa Menari, Elon Musk Dipermalukan Grok
Gojek Dicomot Grab?...
Gojek Dicomot Grab? Raksasa Asing Bicara, Apakah Nasib Ojol Lokal di Ujung Tanduk?
Cara Memindahkan Data...
Cara Memindahkan Data dari HP Lama ke HP Baru, Lakukan Pencadangan Data Terlebih Dahulu
Infografis
Ini Penjelasan Mengapa...
Ini Penjelasan Mengapa Hajar Aswad di Kakbah Berwarna Hitam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved