5 Perbedaan Buaya Air Asin dan Buaya Air Tawar

Selasa, 30 Agustus 2022 - 16:49 WIB
loading...
A A A
Buaya Air Asin kerap disebut memiliki ukuran yang paling besar diantara jenis buaya lainnya. Dikutip dari laman Pediaa, buaya air asin betina bisa tumbuh hingga 4 meter, sedangkan spesies jantannya bisa mencapai hingga 7 meter. Untuk bobotnya sendiri, diperkirakan buaya air asin bisa mencapai 1000 kg.

Kemudian, untuk Buaya Air Tawar sendiri memiliki ukuran antara 2 meter sampai 3 meter. Adapun, pematangan mereka terjadi setelah usia 15 tahun.

3. Karakteristik

Buaya air asin atau Crocodylus Porosus memiliki moncong yang panjang serta sedikit pelat baja di lehernya. Pada bagian rahangnya, mereka memiliki bentuk yang tidak rata serta gigi yang ukurannya relatif berbeda-beda.

Sedangkan buaya air tawar atau Crocodylus Johnstoni memiliki moncong yang kecil dan ramping. Kemudian mereka memiliki sisik tubuh yang relatif besar dan lebar serta terdapat juga pelat lapis baja di punggungnya.

Selain itu, spesies air tawar ini memiliki rahang yang rata dengan gigi yang berukuran sama.

Baca juga : Cara Buaya Kawin dan Kapan Buaya Kawin, Unik Loh!

4. Kebiasaan dan Perilaku

Jenis buaya air asin merupakan predator yang agresif. Dengan ukurannya yang besar mereka tidak segan untuk memangsa binatang lain yang memiliki ukuran besar juga. Bahkan, buaya air asin juga bisa menyerang manusia.

Kemudian, mereka juga biasa memangsa reptil kecil, ikan, kura-kura, burung rawa, hingga hewan besar seperti kerbau, babi hutan, dan lainnya. Terakhir, spesies ini lebih suka beristirahat di siang hari dan mulai aktif di malam hari.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Fungsi dan Cara Kerja...
Fungsi dan Cara Kerja Selaput Mata Buaya, Rahasia Unik Sang Predator
Apakah Buaya Hewan yang...
Apakah Buaya Hewan yang Setia? Ini Faktanya yang Mengejutkan
Mengapa Ada Buaya Albino?...
Mengapa Ada Buaya Albino? Ini jawabannya!
Viral Buaya Pura-pura...
Viral Buaya Pura-pura Tenggelam di Kalimantan Diduga Trik Menerkam Mangsa, Ini Kata Pakar
Simak Perbedaan Caiman,...
Simak Perbedaan Caiman, Buaya, dan Alligator, Serupa tapi Tidak Sama!
3 Kebiasaan Buaya sebelum...
3 Kebiasaan Buaya sebelum Kawin dengan Pasangannya, Salah Satunya Ada Ritual Unik
Danau atau Kolam Buaya?...
Danau atau Kolam Buaya? Ini 3 Danau di Florida yang Bikin Merinding!
Mengapa Banyak Buaya...
Mengapa Banyak Buaya di Florida Amerika Serikat? Ada 3 Faktor Utama
Cari Tahu Asal-usul...
Cari Tahu Asal-usul Kehidupan, Ilmuwan Beberkan Fakta Mengejutkan Ini
Rekomendasi
Hamas Siap Serahkan...
Hamas Siap Serahkan Tawanan Israel dan 4 Jasad yang Ditahan di Gaza
Profil Brigjen Eko Hadi...
Profil Brigjen Eko Hadi Santoso, Jenderal Antiteror yang Menjabat Dirtipidnarkoba Bareskrim Polri
Di Depan Duta Besar...
Di Depan Duta Besar Tiongkok, Pimpinan Ormas Islam Kutuk Sindikat Oplosan BBM dan Dukung Danantara
Berita Terkini
Telkomsel Prestige SkyEase...
Telkomsel Prestige SkyEase Bikin Terbang ala Sultan: Dijemput, Dimanja di Lounge, Diantar ke Pesawat
9 jam yang lalu
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
9 jam yang lalu
Siapkah Pendidik di...
Siapkah Pendidik di Indonesia Hadapi Era Kecerdasan Buatan/AI?
9 jam yang lalu
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
10 jam yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
10 jam yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
13 jam yang lalu
Infografis
5 Kerugian Ukraina Setelah...
5 Kerugian Ukraina Setelah Ditinggalkan oleh Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved