5 Perbedaan Buaya Air Asin dan Buaya Air Tawar

Selasa, 30 Agustus 2022 - 16:49 WIB
loading...
5 Perbedaan Buaya Air...
Sedikitnya ada lima perbedaan buaya air asin dan buaya air tawar yang perlu diketahui. Foto DOK Ist
A A A
JAKARTA - Sedikitnya ada lima perbedaan buaya air asin dan buaya air tawar yang perlu diketahui. Secara umum, buaya merupakan salah satu hewan berbahaya yang cukup ditakuti manusia .

Dalam berbagai spesiesnya, mereka memiliki ukuran yang cukup besar sehingga tampak seperti predator yang mengerikan. Dari sekian banyak jenisnya, buaya air asin dan buaya air tawar menjadi spesies yang cukup menarik.

Baca juga : 70 Persen Buaya Betina Terbukti Setia, Buaya Jantan?

Untuk diketahui, buaya air asin dan buaya air tawar merupakan spesies buaya asli Australia. Selain mempunyai ukuran yang besar, keduanya juga memiliki sederet perbedaan mendasar yang membedakannya.

Berikut lima perbedaan buaya air asin dan buaya air tawar :

1. Habitat

Melihat dari namanya saja, tentu sudah terlihat perbedaan mendasar dari buaya air asin dan buaya air tawar. Yaitu terletak pada habitat kedua jenis buaya tersebut.

Dikutip dari Difference Between, laut merupakan habitat dari buaya air asin, sedangkan lahan basah pedalaman menjadi habitat dari buaya air tawar.

Adapun persebarannya sendiri spesies air asin ini banyak ditemui di sekitar perairan Australia Utara, pulau-pulau Australasia, India Timur, hingga Sri Lanka. Sedangkan spesies air tawar memiliki persebaran terbatas di Australia.

2. Ukuran Tubuh
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Fosil Nenek Moyang Manusia...
Fosil Nenek Moyang Manusia Berusia 1 Juta Tahun Ditemukan
Mengapa Wajah Manusia,...
Mengapa Wajah Manusia, Neanderthal, dan Simpanse Sangat Berbeda?
Sel kulit Manusia Diklaim...
Sel kulit Manusia Diklaim Diam-diam Berteriak untuk Berkomunikasi
Bukti Robot Humanoid...
Bukti Robot Humanoid Canggih Tidak Bisa Gantikan Peran Manusia
Mengapa Buaya Tidak...
Mengapa Buaya Tidak Berani Memakan Capybara? Ternyata Bukan Karena Takut
Fungsi dan Cara Kerja...
Fungsi dan Cara Kerja Selaput Mata Buaya, Rahasia Unik Sang Predator
Apakah Buaya Hewan yang...
Apakah Buaya Hewan yang Setia? Ini Faktanya yang Mengejutkan
Mengapa Ada Buaya Albino?...
Mengapa Ada Buaya Albino? Ini jawabannya!
Viral Buaya Pura-pura...
Viral Buaya Pura-pura Tenggelam di Kalimantan Diduga Trik Menerkam Mangsa, Ini Kata Pakar
Rekomendasi
Luncurkan BMD di Mojokerto,...
Luncurkan BMD di Mojokerto, Baznas Bantu Kembangkan Usaha UMKM
Pacu Hilirisasi Nikel,...
Pacu Hilirisasi Nikel, MIND ID Dorong 3 Proyek Strategis Vale Indonesia
Di Ambang Perang dengan...
Di Ambang Perang dengan Pakistan, India Borong 26 Jet Tempur Rafale Prancis
Berita Terkini
AI Bisa Antisipasi Kecurangan...
AI Bisa Antisipasi Kecurangan Tes Rekrutmen Karyawan
46 menit yang lalu
Google Bayar Rp11 Miliar...
Google Bayar Rp11 Miliar Per Bulan untuk Mengamankan CEO Sundar Pichai
2 jam yang lalu
Lebih Akurat dan Efisien,...
Lebih Akurat dan Efisien, SNDWAY Dorong Penggunaan Pengukuran Digital
2 jam yang lalu
Ngeri! AI Jahat Skynet...
Ngeri! AI Jahat Skynet di Film Terminator yang Menguasai Manusia bisa Jadi Kenyataan 10 Tahun Lagi!
3 jam yang lalu
Goodbye Charger! Ilmuwan...
Goodbye Charger! Ilmuwan Ciptakan Baterai Hidup dari Jamur, Tinggal Siram Langsung ON!
3 jam yang lalu
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Selasa 29 April 2025!
3 jam yang lalu
Infografis
Manfaat Susu untuk Sendi...
Manfaat Susu untuk Sendi dan Tulang yang Sering Diabaikan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved