7 Ular Terpanjang di Dunia yang Masih Berkeliaran di Alam Bebas

Senin, 29 Agustus 2022 - 21:25 WIB
loading...
A A A
Di Australia Utara, ular ini biasa hidup di wilayah semak belukar, oleh karena itu mereka dikenal sebagai piton “Scrub” dan dikenal sebagai hewan yang mudah beradaptasi.

Seperti kebanyakan ular sanca pada umumnya, piron Scrub juga merupakan ular yang bisa berenang dan hewan air merupakan salah menu makanan mereka. Memiliki panjang badan hingga 20 kaki, biasanya ular ini menggunakan taktik “duduk dan menunggu” untuk menangkap mangsanya.

7. Anaconda Kuning

Anaconda kuning adalah ular yang berasal dari Amerika Selatan dengan panjang mencapai 15 kaki dan memiliki berat sebesar 54 Kg (121 pon). Karena pola kuning yang dominan di kulitnya menjadikan ular ini dinamakan Anaconda Kuning.

Sama seperti anaconda hijau, anaconda kuning juga mampu hidup di air, namun yang membedakan adalah anaconda kuning lebih teratur keluar ke daratan untuk mencari mangsa.

Di atas adalah ke 7 ular terpanjang di dunia yang bisa kamu pelajari. Dengan begitu, ular adalah salah satu makhluk paling menarik di bumi. Dan sebagai perbandingan, sebenarnya ular terbesar yang pernah ada adalah Titanoboa. Dengan memiliki panjang hingga 42 kaki dan berat 1133 kg, menjadikan Titanoboa sebagai ular terpanjang di dunia. Sayangnya, ular ini sudah punah dari 56 juta tahun yang lalu.

MG/Khansa Novriandra
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
Sebagian Besar Kerak...
Sebagian Besar Kerak Bumi yang Hilang Ditemukan, di Sini Letaknya
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
4 Cara Menghapus Aplikasi...
4 Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Realme Anti Ribet
Ikan Berkepala Gumpalan...
Ikan Berkepala Gumpalan Ditemukan di Antara 27 Spesies Baru di Peru
Susu Kecoa Diklaim Peneliti...
Susu Kecoa Diklaim Peneliti Tiga Kali Lebih Bergizi dari Sapi
Ilmuwan Ungkap Penyebab...
Ilmuwan Ungkap Penyebab Utama Runtuhnya Kerajaan Romawi
Spesies Baru Ular Bermoncong...
Spesies Baru Ular Bermoncong Tanduk Ditemukan di India
Rekomendasi
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
Rampai Nusantara Bela...
Rampai Nusantara Bela Jokowi yang Dituding Deddy Sitorus
Berita Terkini
Telkomsel Prestige SkyEase...
Telkomsel Prestige SkyEase Bikin Terbang ala Sultan: Dijemput, Dimanja di Lounge, Diantar ke Pesawat
10 jam yang lalu
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
10 jam yang lalu
Siapkah Pendidik di...
Siapkah Pendidik di Indonesia Hadapi Era Kecerdasan Buatan/AI?
10 jam yang lalu
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
11 jam yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
11 jam yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
15 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved