WeGo Maps Putuskan Mampir ke Toko Aplikasi Huawei AppGallery

Sabtu, 25 April 2020 - 13:22 WIB
loading...
WeGo Maps Putuskan Mampir...
Sekarang koleksi AppGallery bertambah dengan masuknya Here WeGo Maps (sebelumnya Here Maps). Sekarang aplikasi sudah tersedia untuk diunduh di AppGallery. Foto/ist
A A A
SHENZHEN - Sejak kehilangan akses ke Google Mobile Services (GMS) hampir setahun lalu, Huawei telah mencari cara untuk memperluas portofolio aplikasi melalui toko App Gallery (Galeri Aplikasi) yang dikembangkannya sendiri.

Sekarang koleksi AppGallery bertambah dengan masuknya Here WeGo Maps (sebelumnya Here Maps). Sekarang aplikasi sudah tersedia untuk diunduh di AppGallery.

Aplikasi ini menawarkan arah berjalan penuh, transportasi umum, sepeda, dan petunjuk detail arah belokan demi belokan lengkap dengan fungsi peta offline. Aplikasi bekerja di lebih dari 100 negara dengan lebih dari 1.300 kota.

Jika Anda memiliki perangkat Huawei atau Honor dengan Galeri Aplikasi, Anda dapat menuju ke tautan sumber untuk mengunduh Here WeGo Maps.

Ini benar-benar pertanda baik melihat lebih banyak aplikasi berkualitas yang ditampilkan dalam ekosistem Huawei. Raksasa teknologi China itu memang sangat ambisius untuk mengembangkan toko aplikasinya.

Selain itu, Huawei telah menyatakan keinginannya untuk membawa aplikasi lokal yang populer ke pasar utamanya.
(iqb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Era Baru Telah Dimulai...
Era Baru Telah Dimulai dengan Kehadiran HUAWEI Mate XT | ULTIMATE DESIGN di Indonesia, Smartphone Triple Foldable yang Mengguncang Industri
Efektifkan Solusi eSIM...
Efektifkan Solusi eSIM Komdigi Atasi Penipuan Online? Pakar Siber Beberkan Faktanya!
Cara Split Screen di...
Cara Split Screen di HP OPPO dengan 2 Langkah Mudah
HP China Dituding Pakai...
HP China Dituding Pakai Teknologi Samsung, BOE Digugat
Ekspresi Cinta Ramadan...
Ekspresi Cinta Ramadan dengan HUAWEI Mate X6, Hadiah Premium Penuh Makna
10 Tips Beli HP via...
10 Tips Beli HP via Online Jelang Lebaran, Jangan Sampai Ketipu!
Inovasi Aplikasi Isi...
Inovasi Aplikasi Isi Pulsa dan Paket Data, Pasar Kuota Miliki Ribuan Transaksi Sehari
10 Rekomendasi Aplikasi...
10 Rekomendasi Aplikasi Jual Properti Terbaik
HONOR Luncurkan Rangkaian...
HONOR Luncurkan Rangkaian Produk Baru, Penjualan Eksklusif di Shopee!
Rekomendasi
Menko Airlangga: Perundingan...
Menko Airlangga: Perundingan Tarif dengan AS Diselesaikan dalam 60 Hari
Idap Kanker, Raja Charles...
Idap Kanker, Raja Charles III Berharap Panjang Umur
Asnawi Mangkualam dan...
Asnawi Mangkualam dan Muhammad Ferarri Masuk Skuad ASEAN All-Stars vs Manchester United
Berita Terkini
Lomba Balap Sperma untuk...
Lomba Balap Sperma untuk Tes Kesuburan Siap Digelar di AS
19 menit yang lalu
Chip Nubbin Siap Bawa...
Chip Nubbin Siap Bawa Manusia Masuk ke Dimensi Alam Tak Kasat Mata
1 jam yang lalu
Perplexity Tawarkan...
Perplexity Tawarkan AI kepada Samsung dan Lenovo
2 jam yang lalu
Bukti Terkuat Adanya...
Bukti Terkuat Adanya Kehidupan di Luar Bumi Ditemukan
11 jam yang lalu
Saham Perusahaan Teknologi...
Saham Perusahaan Teknologi AS Anjlok Imbas Tarif Trump
12 jam yang lalu
Apple Siapkan Perangkat...
Apple Siapkan Perangkat Andalan untuk Gantikan iPhone
13 jam yang lalu
Infografis
Peralatan Militer dari...
Peralatan Militer dari Berbagai Pangkalan AS Dikirim ke Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved