Teknologi Buatan Ilmuwan Ukraina yang Dipakai di Seluruh Dunia hingga Sekarang

Jum'at, 04 Maret 2022 - 17:30 WIB
loading...
Teknologi Buatan Ilmuwan...
Teknologi buatan Uktaina yang dipakai hingga sekarang. FOTO/ IST
A A A
KIEV - Siapa sangka, Ukraina yang kini tengah babak belur dihajar Rusia ternyata telah menyumbang sejumlah teknologi yang saat ini banyak digunakan di berbagai belahan dunia.

Ukraina rupanya punya masyarakat dengan kualitas mengagumkan. Banyak orang hebat mulai dari ilmuan, penemu, insinyur yang dilahirkan di sana dan berkontribusi besar di bidang teknologi.



Penasaran teknologi inovasi apa saja yang lahir dari otak encer para ilmuan asal Ukraina? Berikut daftarnya, seperti dilansir dari DigitalTrends, Jumat (4/3/2022).

1. Hard drive berkapasitas tinggi

Hard drive berkapasitas tinggi lahir dari tangan dingin warga Ukraina bernama Lubomyr Romankiw yang memiliki gelar master dan Ph.D dari Institut Teknologi Massachusetts.

Ia sempat bekerja di IBM dan memiliki lebih dari 65 paten yang membantu meletakkan dasar bagi komputasi modern, di antaranya adalah paten untuk kepala magnetik yang ditulis bersama oleh Romankiw dengan David Thompson pada tahun 1979.

Teknologi ini secara eksponensial meningkatkan kapasitas penyimpanan dan kecepatan baca-tulis dibandingkan dengan perangkat penyimpanan magnetik yang belum sempurna pada saat itu.

2. Transistor

Transistor adalah kebutuhan inti untuk komputasi modern. Transitor terus dikembangkan hingga akhirnya memiliki kekuatan pemrosesan yang terus meningkat ke dalam ponsel, komputer, dan peralatan sehari-hari kita.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
China Siap Lanjutkan...
China Siap Lanjutkan Misi Luar Angkasa Minggu ini
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
China Negara Pertama...
China Negara Pertama yang Rutin Menggunakan Reaktor Nuklir Thorium
Ilmuwan China Bikin...
Ilmuwan China Bikin Memori Tercepat di Dunia Poxiao: Tembus 400 Pikodetik, Bikin AI Berpikir Secepat Manusia
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Keberadaan Alien
Lomba Balap Sperma untuk...
Lomba Balap Sperma untuk Tes Kesuburan Siap Digelar di AS
Rekomendasi
Petualangan Seru Wisata...
Petualangan Seru Wisata Kereta di Pegunungan Alpen Swiss, Cuma Rp600 Ribuan!
Pajak Beli BBM di Jakarta...
Pajak Beli BBM di Jakarta Jadi 5%, Awas! Polusi Udara Meningkat
Ketua DPP Perindo: Ekosistem...
Ketua DPP Perindo: Ekosistem Politik Masih Belum Ramah Perempuan
Berita Terkini
Perkuat Identitas dengan...
Perkuat Identitas dengan Tema Retro, LG Mendefinisikan Ulang Pengalaman Konsumen
3 jam yang lalu
7 Cara Mengatasi Ghost...
7 Cara Mengatasi Ghost Touch pada iPhone, Ternyata Mudah!
6 jam yang lalu
iPhone 16 Baru Diluncurkan,...
iPhone 16 Baru Diluncurkan, Pahami Istilah iPhone Inter
7 jam yang lalu
Cara Mengganti Bahasa...
Cara Mengganti Bahasa di HP Samsung, Wajib Tahu!
8 jam yang lalu
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
23 jam yang lalu
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
1 hari yang lalu
Infografis
Prediksi 5 Negara yang...
Prediksi 5 Negara yang Tidak Akan Terlibat di Perang Dunia III
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved