Cara Mengunci Aplikasi Biar Data Pribadi Tidak Bocor

Jum'at, 24 Desember 2021 - 09:02 WIB
loading...
Cara Mengunci Aplikasi...
Cara mengunci aplikasi supaya data pribadi aman. FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - Cara mengunci aplikasi agar data pribadi aman, banyak orang yang ingin mengetahuinya. Baik pengguna Android maupun iPhone tentu ingin mendapatkan perlindungan yang tepat, terutama yang berhubungan dengan privasi.

Oleh karena itu, untuk mengaplikasikan aplikasi itu mereka mencari berbagai cara agar aplikasi penting di smartphone tidak bisa diakses atau dibuka oleh pihak lain secara sembarangan.



Tidak bisa dipungkiri jika semakin banyak orang yang penasaran dengan privasi orang lain. Padahal, hal tersebut merupakan ranah pribadi yang tidak seharusnya dicampuri oleh orang lain.

Untuk menjaga keamanan dan privasi pengguna smartphone, salah satu langkah penting yang perlu diterapkan ialah dengan mengunci aplikasi penting seperti WhatsApp, Instagram, Galeri dan sebagainya.

Aplikasi penguncian yang paling direkomendasikan untuk tujuan ini adalah AppLock yang merupakan aplikasi gratis yang dibuat oleh DoMobile Lab.

Untuk menerapkan aplikasi tersebut, berikut ini langkah-langkah yang dapat Anda lakukan.

Berikut ini cara mengunci aplikasi di Android yang bisa ditiru, seperti dilansir dari Life Wire, Kamis (10/12/2020).

1. Cara Mengunci Aplikasi di Android dengan Pinning

Setiap versi Android kemungkinan mempunyai cara yang berbeda untuk mengunci aplikasi dengan pinning. Bagi pengguna Android 10 dan Android 9.0 Pie berikut langkahnya:

- Buka Settings dan select Security atau Biometrics and Security > Other Security Settings.

- Scroll down ke Advanced.

- Select toggle di sebelah Pin Windows.

- Hidupkan toggle Screen Pinning untuk mengaktifkan screen pinnin.

- Pilih Ask for PIN sebelum melepas pin untuk mengaktifkannya untuk meningkatkan keamanan.

- Pilih ikon Overview (kotak di bagian bawah layar), lalu ketuk ikon aplikasi yang ingin Anda sematkan.

- Select Pin aplikasi ini.

- Tekan dan tahan Back and Overview secara bersamaan untuk melepas pin aplikasi.

- Enter pin, pattern, password, atau opsi keamanan biometrik untuk unpin layar.

- Kemudian aplikasi unpinned.

Cara mengunci aplikasi di atas dapat bermanfaat untuk melindungi data pribadi di smartphone kesayangan Anda dari tangan-tangan jahil di jagat maya.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
5 Panduan Cara Login...
5 Panduan Cara Login dan Aktivasi MFA ASN-Digital, Ikuti Langkahnya
Cloudflare Kenalkan...
Cloudflare Kenalkan AI untuk Mencegah Pencurian Data
Rekomendasi Tablet Terbaik...
Rekomendasi Tablet Terbaik untuk Lebaran 2025
Cloudflare Kenalkan...
Cloudflare Kenalkan AI Labyrinth untuk Cegah Pencurian Data
Inovasi Aplikasi Isi...
Inovasi Aplikasi Isi Pulsa dan Paket Data, Pasar Kuota Miliki Ribuan Transaksi Sehari
10 Rekomendasi Aplikasi...
10 Rekomendasi Aplikasi Jual Properti Terbaik
Cara Cek Touchscreen...
Cara Cek Touchscreen HP Infinix dengan Akurat dengan Berbagai Mode
Cara Memperbaiki YouTube...
Cara Memperbaiki YouTube Tiba-tiba Memutar Shorts
Rekomendasi
Hari Kedua JSSL Singapore...
Hari Kedua JSSL Singapore 7’s: Tim U-12 Sapu Bersih Kemenangan dan U-14 Teror Pemuncak Klasemen!
Tarif Trump Bikin Banyak...
Tarif Trump Bikin Banyak Negara Makin Semangat Gabung BRICS
Polisi dan TNI Gerebek...
Polisi dan TNI Gerebek Judi Sabung Ayam di Gowa yang Diduga Dibekingi Oknum Tentara
Berita Terkini
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Keberadaan Alien
7 jam yang lalu
Jaminan Aman dari Komdigi:...
Jaminan Aman dari Komdigi: Merger XL-Smartfren Tak Akan Berujung PHK!
12 jam yang lalu
Restu Komdigi: XL dan...
Restu Komdigi: XL dan Smartfren Resmi Bersatu, Apa Dampaknya?
18 jam yang lalu
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
18 jam yang lalu
Lomba Balap Sperma untuk...
Lomba Balap Sperma untuk Tes Kesuburan Siap Digelar di AS
21 jam yang lalu
Chip Nubbin Siap Bawa...
Chip Nubbin Siap Bawa Manusia Masuk ke Dimensi Alam Tak Kasat Mata
22 jam yang lalu
Infografis
2 Alasan Buaya Hidup...
2 Alasan Buaya Hidup Berdampingan dan Tidak Mau Memakan Capybara
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved