13 Urutan Proses Peluncuran DART dengan Roket SpaceX Falcon 9

Rabu, 24 November 2021 - 21:07 WIB
loading...
13 Urutan Proses Peluncuran...
Roket SpaceX Falcon 9 yang membawa misi Double Asteroid Redirection Test (DART) di Pangkalan Angkatan Luar Angkasa Vandenberg, California. Foto/space.com/NASA
A A A
VANDENBERG - NASA sukses meluncurkan misi Double Asteroid Redirection Test (DART) menggunakan roket SpaceX Falcon 9 dari Pangkalan Angkatan Luar Angkasa Vandenberg, California, Rabu (24/11/2021) pukul 10:21 malam waktu setempat.

Roket setinggi 229 kaki (70 meter) lepas landas dari Space Launch Complex 4-East di membawa pesawat ruang angkasa DART seberat 1.358 pon (616 kilogram). (Baca juga; NASA Sukses Luncurkan DART, Jarak Tempuh 7 Juta Mil Misi Menabrak Asteroid Dimorphos )

Dikutip dari laman spaceflightnow, begini urutan peluncuran DART dari California hingga luar angkasa, sebelum DART dilepas menempuh perjalanan 7 Juta Mil menuju asteroid Dimorphos;

1. T 0:00:00: Pengangkatan
13 Urutan Proses Peluncuran DART dengan Roket SpaceX Falcon 9

Setelah sembilan mesin Merlin roket melewati pemeriksaan secara otomatis, klem penahan melepaskan booster Falcon 9 untuk lepas landas dari peluncuran SLC-4E di Vandenberg Space Force Base.

2. T +0:01:00: Mach 1
13 Urutan Proses Peluncuran DART dengan Roket SpaceX Falcon 9

Roket Falcon 9 mencapai kecepatan Mach 1, (kecepatan suara), karena sembilan mesin Merlin 1D memberikan daya dorong lebih dari 1,7 juta pon. (Baca juga; NASA Siapkan Peluncuran DART, Pesawat Ruang Angkasa Pemukul Asteroid yang Mengancam Bumi )

3. T +0:01:12: Maks Q
13 Urutan Proses Peluncuran DART dengan Roket SpaceX Falcon 9

Roket Falcon 9 mencapai Max Q, titik tekanan aerodinamis maksimum. (Baca juga; Roket Terbesar di Dunia Milik SpaceX Siap Terbang Januari 2022 )

4. T +0:02:33: Main Engine Cut Off (MECO)
13 Urutan Proses Peluncuran DART dengan Roket SpaceX Falcon 9

Sembilan mesin Merlin 1D Falcon 9 dimatikan. (Baca juga; Roket Falcon 9 Luncurkan 53 Satelit Broadband Starlink, Dilengkapi Sistem Komunikasi Berbasis Laser )

5. T +0:02:36: Pemisahan Tahap 1
13 Urutan Proses Peluncuran DART dengan Roket SpaceX Falcon 9

Tahap pertama Falcon 9 terpisah dari susunan kedua beberapa saat setelah MECO (Main Engine Cut Off).

6. T +0:02:44: Pengapian Pertama Tahap Kedua
13 Urutan Proses Peluncuran DART dengan Roket SpaceX Falcon 9

Mesin vakum Merlin 1D tahap kedua, menyala selama sekitar 6 menit untuk menempatkan roket dan SES 9 (satelit komunikasi geostasioner) ke orbit parkir awal.

Mesin Merlin-Vacuum tahap kedua menyala selama lima setengah menit untuk menempatkan roket dan pesawat ruang angkasa DART ke orbit parkir awal.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
NASA Kewalahan Membersihkan...
NASA Kewalahan Membersihkan Kotoran Manusia yang Menumpuk di Luar Angkasa
Gunakan Teleskop James...
Gunakan Teleskop James Webb, NASA Tangkap Keajaiban Tuhan
Sunita Williams Wanita...
Sunita Williams Wanita Baja NASA Bagikan Pengalaman 9 Bulan di Luar Angkasa
Donald Trump Siap Bayar...
Donald Trump Siap Bayar Upah Lembur Astronot yang Terlantar
NASA Sebut Permukaan...
NASA Sebut Permukaan Air Laut Global Meningkat Lebih Tinggi dari Perkiraan
Nokia Gagal Melakukan...
Nokia Gagal Melakukan Panggilan Telepon Pertama di Bulan
Meluncur Tak Terkendali,...
Meluncur Tak Terkendali, Roket SpaceX Meledak di Luar Angkasa
Roket Luar Angkasa Komersial...
Roket Luar Angkasa Komersial Batal Meluncur di Menit Terakhir
NASA Umumkan Baru Saja...
NASA Umumkan Baru Saja Selamatkan Bumi dari Kehancuran
Rekomendasi
Lindungi Aset Bisnis,...
Lindungi Aset Bisnis, Nawakara Tawarkan Sistem ISS Berbasis Risiko
Strategi Investasi Penting...
Strategi Investasi Penting Hadapi Ketidakpastian Ekonomi Global
Kartu Jakarta Pintar...
Kartu Jakarta Pintar Tahap 1 Disalurkan untuk 43.502 Siswa
Berita Terkini
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Keberadaan Alien
4 jam yang lalu
Jaminan Aman dari Komdigi:...
Jaminan Aman dari Komdigi: Merger XL-Smartfren Tak Akan Berujung PHK!
9 jam yang lalu
Restu Komdigi: XL dan...
Restu Komdigi: XL dan Smartfren Resmi Bersatu, Apa Dampaknya?
15 jam yang lalu
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
16 jam yang lalu
Lomba Balap Sperma untuk...
Lomba Balap Sperma untuk Tes Kesuburan Siap Digelar di AS
18 jam yang lalu
Chip Nubbin Siap Bawa...
Chip Nubbin Siap Bawa Manusia Masuk ke Dimensi Alam Tak Kasat Mata
19 jam yang lalu
Infografis
Mel Gibson Serukan Pemerintah...
Mel Gibson Serukan Pemerintah AS Bongkar Kebenaran Serangan 9/11
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved