Cara WhatsApp Tidak Terlihat Online dan Mengetik Lewat Ubah Pengaturan

Jum'at, 17 September 2021 - 20:38 WIB
loading...
Cara WhatsApp Tidak...
Cara WhatsApp tidak terlihat online dan mengetik dengan mengubah pengaturan. FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - Cara WhatsApp tidak terlihat online dan mengetik tak perlu menggunakan aplikasi tambahan cukup mengubah pengaturannya saja.

Cara WhatsApp tidak terlihat online dan mengetik bagi beberapa orang yang mungkin tidak merasa nyaman saat terlihat online di WhatsApp sangat dibutuhkan.
Selain itu saat kita mengetik, WhatsApp juga kerap menampilkan informasi typing yang menandakan kita sedang online dan mengetik sesuatu. Hal ini tentunya akan menjadi masalah sendiri bagi orang yang ingin aktivitasnya tidak diketahui orang lain.

Lantas bagaimana cara WhatsApp tidak terlihat online dan mengetik?

1. Unduh aplikasi WhatsApp Plus terbaru.
2. Kemudian buka aplikasi setelah selesai diinstal.
3. Klik pojok kanan ada tiga titik yang tersusun secara vertikal.
Setelah itu masuk ke menu Setelan/Setting.
4. Masuk kembali ke menu Account/Akun dan kemudian masuk ke menu Privacy/Privasi.
5. Lalu pilih menu Terakhir Dilihat/Last Seen.
6. Setelah keluar daftar pilihan, pilih Tidak ada/No Body.

Ubah pengaturan laporan dibaca. Centang biru merupakan pertanda kalau pesan atau chat WhatsApp yang telah dikirimkan sudah dilihat atau baca.

Tentu saja hal ini menandakan kalau akun WhatsApp kamu online. Lantas bagaimana cara menghilangkan centang biru pada aplikasi WhatsApp?

Berikut cara menghilangkan centang biru.

1. Masuk ke menu Privasi/Privacy.
2. Gulir ke bawah dan cari tulisan messaging/pesan.
3. Kemudian hapus centang laporan dibaca/read.

Cara WhatsApp tidak terlihat online dan mengetik akan terlihat seolah-olah akun WhatApp offline padahal online.

Hal ini untuk Anda yang ingin terlepas dari segala macam aktivitas yang melelahkan dan ingin menenangkan diri, salah satunya adalah dengan menyembunyikan diri dengan cara terlihat offline di WhatsApp.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Admin WhatsApp Ditembak...
Admin WhatsApp Ditembak Mati Anggota Group usai Dikeluarkan dari Group
Bank di Arab Saudi Dilarang...
Bank di Arab Saudi Dilarang Gunakan WhatsApp
Cuan Ramadan! WhatsApp...
Cuan Ramadan! WhatsApp Rilis Fitur Baru, Bantu UMKM Kebanjiran Order!
Meta Tidak Izinkan Pengguna...
Meta Tidak Izinkan Pengguna Menyimpan File Video Live di Facebook
WhatsApp Luncurkan Fitur...
WhatsApp Luncurkan Fitur Tema Obrolan, Ini Fungsinya
Cara Mengganti Tema...
Cara Mengganti Tema WhatsApp di iPhone agar Tidak Membosankan
Mark Zuckerberg: 2025...
Mark Zuckerberg: 2025 Bakal Jadi Tahun yang Panas bagi Meta
WhatsApp Disusupi Spyware!...
WhatsApp Disusupi Spyware! HP Jadi Mata-mata di Saku Anda?
Cara Mengubah Foto Selfie...
Cara Mengubah Foto Selfie Menjadi Stiker di WhatsApp, Gampang Banget!
Rekomendasi
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Adakan Giat Literasi di SDN Pangarakan 02 Srogol Cigombong
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
Eks Ketua KPK Firli...
Eks Ketua KPK Firli Bahuri Kembali Ajukan Praperadilan, Sidang Perdana Digelar Rabu Pekan Depan
Berita Terkini
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
19 menit yang lalu
Siapkah Pendidik di...
Siapkah Pendidik di Indonesia Hadapi Era Kecerdasan Buatan/AI?
26 menit yang lalu
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
1 jam yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
1 jam yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
4 jam yang lalu
Sebagian Besar Kerak...
Sebagian Besar Kerak Bumi yang Hilang Ditemukan, di Sini Letaknya
5 jam yang lalu
Infografis
Cara Cek Halal MUI Online,...
Cara Cek Halal MUI Online, Jamin Kehalalan Makanan di Restoran Kesayanganmu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved