China Blokir Total Semua yang Berbau Artis Top Zhao Wei

Kamis, 02 September 2021 - 09:01 WIB
loading...
China Blokir Total Semua...
Zhao Wei FOTO/ IST
A A A
BEIJING - Pemerintah China menghapus semua informasi di internet tentang aktor populer negara itu, Zhao Wei tanpa memberikan alasan yang kuat atas tindakannya.

Seperti dilansir dari Daily Star melapor, Semua serial drama dan program televisi yang menampilkan aktris tersebut juga telah menghilang dari sebagian besar situs streaming online China dan namanya juga telah dihapus dari kredit film yang ia bintangi.

Hilangnya informasi tentang aktor yang memiliki jutaan penggemar itu telah memicu kontroversi atas tindakan pemerintah China dalam menyensor konten terkait Zhao Wei di media sosial.

Sebelumnya, ada laporan yang mengatakan bahwa Zhao Wei dituduh tidak patriotik karena mengundang aktor Taiwan untuk tampil sebagai karakter utama dalam sebuah film pada tahun 2016.

Namun, casting telah dibatalkan.

Namun, beberapa laporan baru-baru ini menyebutkan bahwa langkah yang diambil oleh pemerintah adalah untuk menghindari kekacauan di antara penggemar seorang selebriti setelah mereka terlibat dalam beberapa kontroversi.

Surat kabar lokal, Global Times sebelumnya menuduh Zhao Wei terlibat dalam berbagai skandal selama beberapa tahun terakhir.

Sementara itu, Administrasi Ruang Siber China dalam sebuah pernyataan mengatakan pihak berwenang perlu meningkatkan tanggung jawab, misi, dan tindakan segera mereka untuk menjaga keamanan politik dan ideologis.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
AS Klaim Temukan 4 Calon...
AS Klaim Temukan 4 Calon Terkuat Pembeli TikTok
Belum Ketemu Pembeli...
Belum Ketemu Pembeli yang Tepat, Trump Perpanjangan Batas Waktu TikTok
Batasi Chip AI, AS Tekan...
Batasi Chip AI, AS Tekan Jepang dan Belanda Lepaskan Perangkat China
Kota Kuno China Ditemukan...
Kota Kuno China Ditemukan dalam Keadaan Utuh di Dasar Danau
Alasan Arkeolog Tak...
Alasan Arkeolog Tak Berani Buka Makam Kaisar Pertama China
AS Tuduh China dan Iran...
AS Tuduh China dan Iran Gunakan OpenAI dan Meta untuk Kejahatan
Satu Lagi Varian Baru...
Satu Lagi Varian Baru Virus Corona Bikin Was-was Ahli Kesehatan
China Sukses Menerbangkan...
China Sukses Menerbangkan Perdana Pesawat Listrik AS700D
Rekomendasi
Hamas Siap Serahkan...
Hamas Siap Serahkan Tawanan Israel dan 4 Jasad yang Ditahan di Gaza
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
Eks Bos Shin Bet Israel...
Eks Bos Shin Bet Israel Ancam Netanyahu: Saya akan Bongkar Semua yang Saya Tahu
Berita Terkini
Telkomsel Prestige SkyEase...
Telkomsel Prestige SkyEase Bikin Terbang ala Sultan: Dijemput, Dimanja di Lounge, Diantar ke Pesawat
11 jam yang lalu
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
11 jam yang lalu
Siapkah Pendidik di...
Siapkah Pendidik di Indonesia Hadapi Era Kecerdasan Buatan/AI?
11 jam yang lalu
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
12 jam yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
12 jam yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
16 jam yang lalu
Infografis
Kehebatan Rudal Balistik...
Kehebatan Rudal Balistik DF-31 China yang Bikin AS Ketar-ketir
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved