Bahasa Pemrograman Populer yang Biasa Digunakan Para Programer

Minggu, 15 Agustus 2021 - 19:19 WIB
loading...
Bahasa Pemrograman Populer...
Bahasa pemrograman atau disebut juga bahasa komputer adalah instruksi standar yang biasa digunakan programer. Foto/dok
A A A
JAKARTA - Bahasa pemrograman atau disebut juga bahasa komputer adalah instruksi standar yang biasa digunakan para programer untuk memerintah komputer sesuai dengan kebutuhannya. Bahasa ini merupakan himpunan dari sintaks dan semantik yang dipakai untuk mendefinisikan program komputer.

Dengan bahasa pemrograman, seorang programer bisa menentukan data mana yang akan diolah oleh komputer, disimpan atau diteruskan dan jenis langkah apa yang akan diambil dalam berbagai situasi.



Ada banyak bahasa programan yang digunakan para programer untuk memerintahkomputer mengerjakan sesuatu. Namun ada 5 bahasa programer paling populer yang dikutip dari halaman resmi Universitas Indonesia, berikut bahasa pemrogramannya:

1. JavaScript

Bahasa pemrograman yang paling populer dipakai dan mudah dipelajari oleh programer adalah JavaScript. Dengan JavaScript ini, programer biasa menggunakannya untuk meningkatkan fungsionalitas website, menyempurnakan tampilan dan sistem halaman website, hingga mengaktifkan permainan dan software berbasis website.

Bhakan saking seringnya digunakan untuk web developer, Javascript sering dijadikan sebagai salah satu syarat keahlian untuk profesi Front End Developer.

2. SQL

Structured Query Language atau SQL adalah bahasa khusus yang digunakan programer ketika membuat maupun mengolah database dalam sebuah sistem. Profesi yang menangani bahasa ini biasanya adalah Back-End Developer dan Full Stack Developer.

3. Python
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Smartphone, Komputer,...
Smartphone, Komputer, dan Alat Elektronik Akan Bebas dari Tarif Trump
HP Menerjemahkan AI...
HP Menerjemahkan AI Jadi Pengalaman Bermakna Bentuk Masa Depan Pekerjaan
Bill Gates Sebut Intel...
Bill Gates Sebut Intel Sudah Terlindas Kemajuan Zaman
Toshiba Gandeng Distributor...
Toshiba Gandeng Distributor Baru untuk Hard Drives Internal di Pasar Indonesia
Mark Zuckerberg Klaim...
Mark Zuckerberg Klaim Kacamata Pintar Akan Jadi Komputer Masa Depan
Gawat! Microsoft Hentikan...
Gawat! Microsoft Hentikan Produksi Surface Studio 2 Plus
AI untuk Membaca Bahasa...
AI untuk Membaca Bahasa Tumbuhan Diperkenalkan
Komputer Berusia 2.000...
Komputer Berusia 2.000 Tahun Ditemukan, Ternyata Ini Fungsinya
Ahli Komputer Beberkan...
Ahli Komputer Beberkan Bahaya AI untuk Manusia di Balik Kepintarannya
Rekomendasi
Bawa 159 Orang, Pesawat...
Bawa 159 Orang, Pesawat United Airlines Terbakar setelah Tabrak Seekor Kelinci
Sambangi Komisi Yudisial,...
Sambangi Komisi Yudisial, Paula Verhoeven Laporkan Dugaan Pelanggaran Etik Hakim soal Putusan Cerai
Titus The Detective...
Titus The Detective Eps The Stolen Things - Minggu 20 April 2025 Jam 07.30 WIB di RCTI
Berita Terkini
Hypernet dan Huawei...
Hypernet dan Huawei Jalin Kemitraan Strategis untuk Pemberdayaan Digital UKM
4 jam yang lalu
Jawaban Kenapa Kucing...
Jawaban Kenapa Kucing Berwarna Oranye Punya Banyak Kelebihan Akhirnya Terungkap
6 jam yang lalu
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan...
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan Hidup-hidup untuk Pertama Kalinya
8 jam yang lalu
Ilmuwan Gunakan AI untuk...
Ilmuwan Gunakan AI untuk Bicara dengan Lumba-lumba
8 jam yang lalu
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Rabu 16 April 2025, Klaim Sekarang!
1 hari yang lalu
Ambisi Indonesia-Rusia...
Ambisi Indonesia-Rusia Bikin Internet Ngebut tapi Murah Meriah
1 hari yang lalu
Infografis
5 Makanan yang Memicu...
5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Mengakibatkan Kerusakan Otak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved