Sony Amankan Chip Agar PS5 Tak Lagi Langka

Jum'at, 06 Agustus 2021 - 16:26 WIB
loading...
Sony Amankan Chip Agar...
Chief Financial Officer Sony Hiroki Totoki mengatakan perusahaan memiliki cukup chip untuk mencapai target produksi 14,8 juta PS5 tahun ini. Foto/dok
A A A
JAKARTA - Sejak dirilis konsol PlayStation 5 (PS5) tampak seperti benda langka yang sulit untuk didapatkan. Salah satu alasannya karena kekurangan chip yang disebabkan pandemi virus corona.

Namun, baru-baru ini petinggi Sony mengungkap bahwa perusahaan kini telah mengamankan cukup chip untuk memenuhi target produksinya. Hal tersebut diungkap oleh Chief Financial Officer Sony Hiroki Totoki saat laporan pendapatan perusahaan.



Dikutip dari Cnet, Jumat (6/8/2021), Totoki mengatakan perusahaan memiliki cukup chip untuk mencapai target produksi 14,8 juta PS5 tahun ini.

Sony mengatakan pekan lalu bahwa mereka telah menjual 10 juta PS5 sejak konsol diluncurkan sembilan bulan lalu.

Kelangkaan PS5 di pasar memang menjadi masalah utama bagi gamer sudah ingin menjajal konsol ini. Di toko ritel, restock PS5 biasanya dilakukan secara tidak menentu dan jumlah unit yang tersedia sangat terbatas sehingga langsung ludes dalam hitungan menit.



Belum lagi masalah penimbun yang membeli PS5 di toko ritel menggunakan bot, untuk kemudian dijual lagi dengan harga lebih tinggi. Peritel sudah melakukan berbagai cara untuk memerangi bot, tapi sepertinya tidak terlalu berpengaruh.
(ysw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Sega Kembangkan Fitur...
Sega Kembangkan Fitur Streaming Video Game untuk Lawan PlayStation
China Beberkan Kecurangan...
China Beberkan Kecurangan AS Soal Chip Semikonduktor
Perusahaan Sedang Sulit,...
Perusahaan Sedang Sulit, Mantan CEO Intel Ajak 100 Ribu Karyawan Doa dan Puasa
AS Keluarkan Aturan...
AS Keluarkan Aturan Baru Pembatasan Chip Semikonduktor untuk China
Tips Praktis Memilih...
Tips Praktis Memilih Headphone Berteknologi ANC, Pilih Jenis Ini
Samsung vs China: Persaingan...
Samsung vs China: Persaingan Sengit di Industri Semikonduktor
Jaringan PlayStation...
Jaringan PlayStation Tumbang, Gamer PS5 dan PS4 Terpaksa Ngegame Offline
Sony Luncurkan PlayStation...
Sony Luncurkan PlayStation 5 Pro Edisi Terbatas
Sony WH-1000XM5 & WF-1000XM5...
Sony WH-1000XM5 & WF-1000XM5 Smoky Pink: Headphone Premium Pesaing AirPods Max
Rekomendasi
6 Petarung UFC Terkena...
6 Petarung UFC Terkena Skorsing Medis: Michael Chandler 60 Hari, Alexander Volkanovski 45 Hari!
Korban Pelecehan Seksual...
Korban Pelecehan Seksual Oknum Dokter di RS Swasta Malang Bertambah Jadi 4 Orang
Asbanda Luncurkan SP2D...
Asbanda Luncurkan SP2D Online, Bank Jatim Teken PKS Bersama Kemendagri
Berita Terkini
Jaminan Aman dari Komdigi:...
Jaminan Aman dari Komdigi: Merger XL-Smartfren Tak Akan Berujung PHK!
2 jam yang lalu
Restu Komdigi: XL dan...
Restu Komdigi: XL dan Smartfren Resmi Bersatu, Apa Dampaknya?
7 jam yang lalu
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
8 jam yang lalu
Lomba Balap Sperma untuk...
Lomba Balap Sperma untuk Tes Kesuburan Siap Digelar di AS
10 jam yang lalu
Chip Nubbin Siap Bawa...
Chip Nubbin Siap Bawa Manusia Masuk ke Dimensi Alam Tak Kasat Mata
11 jam yang lalu
Perplexity Tawarkan...
Perplexity Tawarkan AI kepada Samsung dan Lenovo
13 jam yang lalu
Infografis
Negara-negara Arab Dikecam...
Negara-negara Arab Dikecam karena Tak Berani Melawan Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved