Pabrik Semikonduktor di Inggris Dibeli Perusahaan China

Rabu, 07 Juli 2021 - 04:03 WIB
loading...
Pabrik Semikonduktor...
Perusahaan China, Nexperia membeli pabrik elektronik yang memproduksi semikonduktor Newport Wafer Fab di Inggris. Foto/dok
A A A
LONDON - Perusahaan China Nexperia membeli pabrik elektronik yang memproduksi semikonduktor Newport Wafer Fab di Inggris. Sebelumnya, Nexperia sendiri sudah memiliki pabrik di Manchester.

Dr Drew Nelson Direktur Newport Wafer Fab mengatakan kesepakatan itu adalah bagian penting dari industri semikonduktor di Wales selatan, seperti dilansir BBC.



Saat ini semikonduktor berkembang menjadi semikonduktor senyawa. Dengan bentuknya yang lebih kecil, semikonduktor senyawa ini memiliki banyak keunggulan daripada semikonduktor silikon.

Dr Nelson mengatakan, kesepakatan dengan Nexperia untuk pabrik di Wafer Fab akan membantu mengamankan nasib Newport dalam kelanjutan produksi semikonduktor di Wales.

Newport Wafer Fab adalah anggota kelompok organisasi Welsh yang terhubung dengan sejumlah kampus, termasuk Universitas Cardiff dan Swansea, yang ingin menjadikan Wales sebagai pemimpin teknologi dunia.



Pada tahun 2017, sebanyak 10 dewan yang membentuk Wilayah Ibu Kota Cardiff menginvestasikan £38 juta untuk fasilitas di Newport untuk membuat berbagai macam semikonduktor yang digunakan untuk robotika, 5G, dan mobil otonom.
(ysw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
China Beberkan Kecurangan...
China Beberkan Kecurangan AS Soal Chip Semikonduktor
Perusahaan Sedang Sulit,...
Perusahaan Sedang Sulit, Mantan CEO Intel Ajak 100 Ribu Karyawan Doa dan Puasa
AS Keluarkan Aturan...
AS Keluarkan Aturan Baru Pembatasan Chip Semikonduktor untuk China
Samsung vs China: Persaingan...
Samsung vs China: Persaingan Sengit di Industri Semikonduktor
Samsung Mulai Kembangkan...
Samsung Mulai Kembangkan Chip 2 Nm untuk Galaxy S26
AS Akan Mendanai Penelitian...
AS Akan Mendanai Penelitian Kembaran Digital Semikonduktor
5 Negara Produsen Chip...
5 Negara Produsen Chip Semikonduktor Terbesar di Dunia
Ilmuwan Ciptakan Chip...
Ilmuwan Ciptakan Chip Semikonduktor Berbasis Cahaya, Punya Banyak Manfaat di Masa Depan
Intel Umumkan Chip Khusus...
Intel Umumkan Chip Khusus untuk Mendukung Kinerja AI
Rekomendasi
Catat Transaksi MFD...
Catat Transaksi MFD USD2 Juta, Penjualan Multimedia Laut KBA Garmin Tumbuh Pesat
55 Perawat Profesional...
55 Perawat Profesional Indonesia Dikirim ke Austria
Rampai Nusantara Kawal...
Rampai Nusantara Kawal Langkah Jokowi Tempuh Jalur Hukum Atas Tuduhan Ijazah Palsu
Berita Terkini
Stasiun Radio Australia...
Stasiun Radio Australia Tipu' Pendengar Pakai Host AI
12 jam yang lalu
Apple Tunggu Tangan...
Apple Tunggu Tangan Robot untuk Pindahkan iPhone dari China
15 jam yang lalu
Mencekam! Badai Pasir...
Mencekam! Badai Pasir dari 9 Negara Arab Bergeser Menerjang Israel
17 jam yang lalu
Membelah Kegelapan Visual:...
Membelah Kegelapan Visual: Xiaomi A Pro Series 2026: TV Pintar Kelas Sultan, Harga Merakyat!
17 jam yang lalu
Israel Dikepung Badai...
Israel Dikepung Badai Pasir, Langit Jerusalem Berubah Merah Darah
19 jam yang lalu
Spesifikasi Oppo Find...
Spesifikasi Oppo Find N5: Layar Lipat 8 Inci, Kamera Hasselblad, Fast Charging 80W, dan Baterai 5.600 mAh
19 jam yang lalu
Infografis
Sejumlah Pabrik di China...
Sejumlah Pabrik di China Mulai Stop Produksi Akibat Tarif AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved