Suhu Laut Meningkat, Hiu Karang Malaysia Terserang Penyakit Misterius

Kamis, 24 Juni 2021 - 23:09 WIB
loading...
Suhu Laut Meningkat,...
Penyakit kulit misterius menjangkiti hiu di perairan Sipadan, Malaysia. Foto/cnn
A A A
JAKARTA - Ahli biologi kelautan sedang menyelidiki penyakit kulit misterius yang menyerang hiu karang sirip putih di Malaysia. Peneliti menduga, penyakit misterius itu disebabkan kenaikan suhu air laut.

Foto salah satu hiu dengan bintik-bintik luka di kepalanya menjadi viral di media sosial pada bulan April 2021 lalu. Foto itu diambil oleh seorang fotografer bawah laut di lepas pantai negara bagian Sabah di pulau Kalimantan.



Segera setelah foto itu viral, para penyelam di pulau Sipadan dan tim ahli dari universitas negeri dan pemerintah serta kelompok konservasi mulai melihat penyakit kulit pada setiap kelompok hiu yang mereka temui.

Mencoba mendiagnosis apa yang dapat menyebabkan penyakit itu, tim menemukan suhu permukaan laut di Sipadan telah meningkat menjadi 29,5 derajat Celcius pada Mei, satu derajat lebih tinggi daripada tahun 1985.

“Kita hampir pasti dapat menganggap lautan yang memanas memiliki peran penyebab hiu memiliki penyakit aneh di Sipadan,” kata Davies Austin Spiji, ahli biologi kelautan senior dengan kelompok konservasi nirlaba Reef Guardian.

Spiji mengesampingkan penyakit itu diebabkan faktor manusia. Karena wilayah Sipadan termasuk kawasan laut yang dilindungi dimana penangkapan ikan dilarang keras, dan tidak ada pemukiman atau industri di dekatnya.

"Kami tidak dapat mengabaikan bahwa perubahan sedang terjadi di sana karena suhu yang lebih tinggi," kata Mohamed Shariffseorang profesor dalam studi kedokteran hewan akuatik di Universiti Putra Malaysia.



Pada bulan Mei, tim peneliti mencoba tetapi gagal menangkap beberapa hiu bisa mendapatkan sampel untuk pengujian, kata Mabel Manjaji-Matsumoto, dosen senior di Borneo Marine Research Institute dari Universiti Malaysia Sabah.

"Jika kita bisa mendapatkan spesimen hiu, setidaknya kita bisa menemukan penyebab patogen dari lesi tersebut," kata Manjaji-Matsumoto, seraya menambahkan bahwa tim berencana untuk melakukan upaya lain pada bulan Juli.
(ysw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
Sebagian Besar Kerak...
Sebagian Besar Kerak Bumi yang Hilang Ditemukan, di Sini Letaknya
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
4 Cara Menghapus Aplikasi...
4 Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Realme Anti Ribet
Ikan Berkepala Gumpalan...
Ikan Berkepala Gumpalan Ditemukan di Antara 27 Spesies Baru di Peru
Susu Kecoa Diklaim Peneliti...
Susu Kecoa Diklaim Peneliti Tiga Kali Lebih Bergizi dari Sapi
Ilmuwan Ungkap Penyebab...
Ilmuwan Ungkap Penyebab Utama Runtuhnya Kerajaan Romawi
5 Hewan Endemik China...
5 Hewan Endemik China yang Mengejutkan, Salah Satunya Panda Raksasa
Rekomendasi
Rampai Nusantara Bela...
Rampai Nusantara Bela Jokowi yang Dituding Deddy Sitorus
Market Value Timnas...
Market Value Timnas Indonesia Nomor 3 di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
Berita Terkini
Telkomsel Prestige SkyEase...
Telkomsel Prestige SkyEase Bikin Terbang ala Sultan: Dijemput, Dimanja di Lounge, Diantar ke Pesawat
10 jam yang lalu
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
10 jam yang lalu
Siapkah Pendidik di...
Siapkah Pendidik di Indonesia Hadapi Era Kecerdasan Buatan/AI?
10 jam yang lalu
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
11 jam yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
11 jam yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
15 jam yang lalu
Infografis
Hizbullah Tembakkan...
Hizbullah Tembakkan 340 Rudal ke Pangkalan Angkatan Laut Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved