Sembuh dari Covid-19, Pasien Masih Menunjukkan Gejala Selama 6 Bulan

Selasa, 12 Januari 2021 - 10:13 WIB
loading...
Sembuh dari Covid-19,...
Foto: dok/Reuters/China Daily
A A A
JAKARTA - Studi ilmiah terbaru tentang novel coronavirus dan upaya menemukan pengobatan dan vaksin untuk Covid-19 , menemukan fakta baru. Enam bulan setelah dinyatakan sembuh, pasien Covid-19 akan menunjukkan gejala.

Dilansir IFL Sience, Senin (11/1/2021) dan dipublikasikan di jurnal medis Lancet, penelitian tersebut dilakukan terhadap sebagian besar pasien yang dirawat di rumah sakit di Wuhan, China. Dokter meneliti 1.733 pasien yang dirawat di rumah sakit antara Januari, 2020 dan Mei. Enam bulan kemudian, 76% memiliki setidaknya satu gejala termasuk kelelahan atau kelemahan otot (terlihat pada 63%), kesulitan tidur dan kecemasan atau depresi. (Baca: Sebelum Jatuh ke Laut, UFO Warna Biru terekam Melayang di Atas Hawai)

Sebagian besar dari mereka yang sakit parah memiliki masalah paru-paru dan kelainan dada yang dapat mengindikasikan kerusakan organ. Sementara 13% pasien yang ginjalnya berfungsi normal di rumah sakit kemudian mengalami masalah ginjal, para peneliti melaporkan pada hari Jumat di The Lancet.

"Kami baru mulai memahami beberapa efek jangka panjang Covid-19 ," kata Bin Cao dari Rumah Sakit Persahabatan China-Jepang di Beijing. "Analisis kami menunjukkan bahwa sebagian besar pasien terus hidup dengan setidaknya beberapa efek virus setelah meninggalkan rumah sakit," katanya.
(ysw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
China Siap Lanjutkan...
China Siap Lanjutkan Misi Luar Angkasa Minggu ini
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
China Negara Pertama...
China Negara Pertama yang Rutin Menggunakan Reaktor Nuklir Thorium
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Keberadaan Alien
Lomba Balap Sperma untuk...
Lomba Balap Sperma untuk Tes Kesuburan Siap Digelar di AS
Chip Nubbin Siap Bawa...
Chip Nubbin Siap Bawa Manusia Masuk ke Dimensi Alam Tak Kasat Mata
Bukti Terkuat Adanya...
Bukti Terkuat Adanya Kehidupan di Luar Bumi Ditemukan
Rekomendasi
Its Family Time! Setiap...
Its Family Time! Setiap Hari Ide Shaun Selalu Bikin Peternakan Kacau!
Paus Fransiskus Dimakamkan...
Paus Fransiskus Dimakamkan Besok, Jet Tempur dan Sniper Dikerahkan
Tim Hukum Hasto Minta...
Tim Hukum Hasto Minta Jaksa Buka CCTV Ruangan Merokok Kantor KPK untuk Buktikan Klaim Wahyu
Berita Terkini
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
1 jam yang lalu
Thailand Uji Coba Teknologi...
Thailand Uji Coba Teknologi Peringatan Bencana lewat Smartphone
7 jam yang lalu
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
8 jam yang lalu
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
10 jam yang lalu
Fokus Masa Depan, LG...
Fokus Masa Depan, LG Bangun Jalinan Konektivitas dengan Mahasiswa
11 jam yang lalu
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi...
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi Teknologi Penerjemah Bahasa dan Mengirim Pesan
19 jam yang lalu
Infografis
RSDC Wisma Atlet Resmi...
RSDC Wisma Atlet Resmi Tak Lagi Rawat Pasien Covid-19
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved