Kingston X MSI Incar Gamer Pemula, Menengah, dan Ekstrim

Kamis, 17 Desember 2020 - 08:41 WIB
loading...
Kingston X MSI Incar...
Memori Hyperfury MSI dan Kingston DDR ditujukan untuk penggemar gim yang ingin upgrade PC mereka.
A A A
JAKARTA - Kingston Technology dan MSI mengumumkan kerjasama dalam memberi solusi gim untuk gamer di semua segmen. Caranya, dengan menghadirkan kombinasi rangkaian produk menarik dari kedua perusahaan.

Untuk gamer ekstrem profesional, kombinasi motherboard seri MSI MEG, memori HyperX Predator DDR4 atau HyperX FURY DDR4 RGB, dan Kingston KC2500 NVMe SSD diklaim dapat menghadirkan pengalaman gaming imersif.

Pelanggan Kingston dan MSI juga memiliki kesempatan memenangkan paket upgrade PC. Yang harus mereka lakukan adalah berpartisipasi dalam kontes giveaway di akun Facebook resmi Kingston dan MSI dengan menyukai, men-tag, dan membagikan postingan giveaway.

Kedua perusahaan akan mengundi bundle upgrade PC hingga dua pemenang beruntung di setiap negara yang menjalankan kampanye berdasarkan jumlah post yang dibagikan. Paket upgrade PC berupa satu motherboard MSI dan kombinasi Kingston DRAM + SSD. Kontes giveaway dimulai 15 Desember 2020 dan akan berakhir pada 15 Januari 2021. BACA JUGA: Ini Lima Tipe Penonton Netflix di Indonesia Berdasarkan Tontonan Favorit Mereka!
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Asus Indonesia Buka...
Asus Indonesia Buka Pre Order Laptop Gaming Tercepat di Dunia ROG RTX 50 Series
ASUS ROG Luncurkan Laptop...
ASUS ROG Luncurkan Laptop Gaming GeForce RTX 50 Series Pertama di Indonesia
Tren Laptop Ringan 2024:...
Tren Laptop Ringan 2024: ASUS Jawab dengan Laptop Gaming Compact TUF Gaming A14 dan A16
ASUS Zenbook S 13 OLED...
ASUS Zenbook S 13 OLED (UX5304MA), Laptop Tipis untuk Konsultan Pemasaran
ASUS Zenbook S 14 OLED...
ASUS Zenbook S 14 OLED (UX5406), Laptop Tipis Premium Pertama dengan Intel® Core™ Ultra (Series 2)
5 Alasan ASUS Zenbook...
5 Alasan ASUS Zenbook S 14 OLED Tampil Sebagai Laptop Tipis dengan Audio Visual Terbaik
Asus Zenbook S 14 OLED...
Asus Zenbook S 14 OLED Menggunakan Material Ceraluminum dan Harga Rp28 Juta
Spesifikasi ASUS TUF...
Spesifikasi ASUS TUF Gaming A16, Laptop Gaming AI Ringkas tapi Punya Performanya Gahar
Laptop dengan Kecerdasan...
Laptop dengan Kecerdasan Buatan di 2024, Fitur Wajib atau Sekadar Gimmick?
Rekomendasi
Robby Purba Terkejut!...
Robby Purba Terkejut! Boneka Arwah Furi Harun Pernah Ramal Jodoh Pevita Pearce
Pramono Minta Wali Kota...
Pramono Minta Wali Kota hingga Lurah Proaktif Terima Pendaftaran Pasukan Oranye
Jadwal Haji 2025 Resmi...
Jadwal Haji 2025 Resmi Dirilis, Simak Tanggal Keberangkatan dan Kepulangan Jamaah Indonesia
Berita Terkini
Thailand Uji Coba Teknologi...
Thailand Uji Coba Teknologi Peringatan Bencana lewat Smartphone
2 jam yang lalu
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
4 jam yang lalu
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
5 jam yang lalu
Fokus Masa Depan, LG...
Fokus Masa Depan, LG Bangun Jalinan Konektivitas dengan Mahasiswa
7 jam yang lalu
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi...
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi Teknologi Penerjemah Bahasa dan Mengirim Pesan
15 jam yang lalu
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies Mendukung Digitalisasi Administrasi Kesehatan Rumah Sakit
21 jam yang lalu
Infografis
Pesona 9 Istri dan Putri...
Pesona 9 Istri dan Putri Para Pemimpin Timur Tengah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved