Barisan Aplikasi Edit Video Android yang Mudah Digunakan Tahun Ini

Senin, 12 Oktober 2020 - 03:32 WIB
loading...
Barisan Aplikasi Edit...
Toko aplikasi Google, Play Strore, memberikan ruang luas bagi aplikasi video untuk turut serta hadir dalam aplikasi. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Dapur fotografi selalu menjadi daftar pertama ketika kita akan membeli smartphone . Termasuk kegunaan kamera untuk menghasilkan gambar bergerak alias video. (Baca juga: Pakar Fotografi Belanda Ini Terpikat Keindahan Alam Indonesia )

Tercatat ada beberapa aplikasi fotografi yang bisa membantu Anda mengedit video dengan baik. Untuk menentukan apakah aplikasi ini layak diunduh, pastikan aplikasi yang dicari gratis, fitur lengkap, tanpa watermark, dan edit video offline.

Untuk itu, Anda bisa coba dengan mengetik “aplikasi edit video Android” di kolom pencarian aplikasi Google Play Store. Anda akan mendapati lebih dari 130 hasil pencarian dari kata kunci tersebut.

Dilansir dari Regendus.com , saat ini sudah banyak sekali aplikasi editing video yang tersedia untuk Android, baik yang resmi dikeluarkan melalui Play Store ataupun di luar Play Store.

Jika Anda seorang content creator, YouTuber, atau sekadar ingin membuat koleksi video yang menarik, maka daftar aplikasi edit video ini bisa Anda jajal.

Kinemaster
Kinemaster merupakan aplikasi penyuntingan video yang digunakan oleh hampir semua content creator melalui perangkat berbasis OS Android.

Di Kinemaster Store, ada lebih dari 1.000 efek, audio, koleksi credit title, hingga transisi yang memukau. Tak salah jika ia dinobatkan sebagai editing video app pilihan editor di Google Play Store.

Powerdirector Video
Bagi yang terbiasa menggunakan komputer, pasti sudah sering mendengar nama besar Cyberlink dalam dunia video dan multimedia.

Powerdirector Video merupakan aplikasi edit video android offline terbaik yang dibesut oleh Cyberlink. Penggunaannya sangat mudah, bahkan anak "SD" sekalipun dapat membuat video profesional memanfaatkan aplikasi ini.

Apalagi koleksi asetnya sangat lengkap dan terhubung langsung dengan shutterstock, pixabay, dan situs penyedia foto atau video gratis lainnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Hindari Ganguan Mental,...
Hindari Ganguan Mental, Banyak Orang Kembali ke HP Jadul
Cara Memindahkan Data...
Cara Memindahkan Data dari HP Lama ke HP Baru, Lakukan Pencadangan Data Terlebih Dahulu
Huawei Kenalkan Sistem...
Huawei Kenalkan Sistem Operasi HarmonyOS PC
Efektifkan Solusi eSIM...
Efektifkan Solusi eSIM Komdigi Atasi Penipuan Online? Pakar Siber Beberkan Faktanya!
Cara Split Screen di...
Cara Split Screen di HP OPPO dengan 2 Langkah Mudah
HP China Dituding Pakai...
HP China Dituding Pakai Teknologi Samsung, BOE Digugat
Smartphone dan Komputer...
Smartphone dan Komputer akan Bebas dari Tarif Trump
Jelang Lebaran Ini,...
Jelang Lebaran Ini, iPhone 16 Sudah Tersedia melalui Official Store di Shopee Mall
Sindo Digital Literacy...
Sindo Digital Literacy Gelar Workshop Bareng Xiaomi, Optimalkan Smartphone untuk Jadi Konten Kreator
Rekomendasi
Di Persidangan, Penyelidik...
Di Persidangan, Penyelidik KPK: Hasto Aktor Intelektual Suap PAW Harun Masiku
170 WNA Terjaring Operasi...
170 WNA Terjaring Operasi Wira Waspada, Ada yang Berasal dari India dan Pakistan
Bukan dengan Paksaan,...
Bukan dengan Paksaan, Tetapi dengan Cahaya: Mendidik untuk Masa Depan yang Lebih Cerah
Berita Terkini
Usai Memukau Dunia,...
Usai Memukau Dunia, HUAWEI WATCH FIT 4 Series Ramping nan Powerful dengan Fitur Sport Ultra dan ECG Siap Hadir di Indonesia
Terlalu Banyak Pekerjaan...
Terlalu Banyak Pekerjaan Secara Harfiah Bisa Mengubah Otak Anda
Kenapa Tahun 2025 Sangat...
Kenapa Tahun 2025 Sangat Panas? Ternyata Ini Penyebabnya
Supa: Platform yang...
Supa: Platform yang Menyediakan Akses ke Banyak AI Sekaligus
Galaxy S25 Edge: Ketika...
Galaxy S25 Edge: Ketika Tipis Bukan Berarti Ringkih, Inikah Smartphone Tertipis Samsung?
Android 16 Bakal Meluncur...
Android 16 Bakal Meluncur Bulan Depan, Ini Kecanggihannya
Infografis
Habitat Asli Harimau...
Habitat Asli Harimau Jawa yang Masih Terjaga hingga Saat Ini
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved