TikTok Ajak Pengguna Berpikir Kritis untuk Hindari Hoaks

Minggu, 10 November 2024 - 07:00 WIB
loading...
TikTok Ajak Pengguna...
TikTok Indonesia menggelar diskusi bertajuk Membangun Kebiasaan Berpikir Kritis agar Terhindar Hoaks. FOTO/ DOK SINDOnews
A A A
JAKARTA - TikTok Indonesia menggelar diskusi #SalingJaga dengan tajuk "Membangun Kebiasaan Berpikir Kritis agar Terhindar Hoaks" pada Kamis (7/11/2024) di ART Hotel Jakarta.

BACA JUGA - Hindari Hoaks, Pastikan Informasi Terverifikasi

Diskusi ini juga menggandeng komunitas dan mitra seperti What Is Up, Indonesia? (WIUI), SIBERKREASI, dan kreator Ryeuntuk meningkatkan kesadaran masyarakat dalam melawan misinformasi di platform digital.

Anggini Setiawan, Communications Director TikTok Indonesia, menyampaikan bahwa TikTok berkomitmen menciptakan ruang digital yang aman bagi komunitasnya. Namun, menghadapi misinformasi yang terus berkembang memerlukan kerja sama berbagai pihak.

“Kami mengajak mitra untuk berbagi praktik terbaik agar dapat mendorong kebiasaan berpikir kritis di tengah masyarakat,” jelasnya.

Dalam diskusi ini, TikTok memperkenalkan beberapa fitur keamanan untuk membantu pengguna mengenali konten yang kredibel. Salah satu fitur tersebut adalah pelabelan akun dan konten, di mana akun figur publik diberi tanda centang “Terverifikasi” untuk memastikan keabsahan akun tersebut.

Selain itu, TikTok juga menambahkan tag peringatan pada konten yang belum terverifikasi, seperti yang diterapkan pada 9,5 juta video selama Pemilu Indonesia. Fitur lain, seperti ‘Tidak Tertarik’ dan ‘Laporkan’, dirancang untuk memberi keleluasaan bagi pengguna dalam menyaring konten yang sesuai dengan minat mereka serta melaporkan pelanggaran yang ditemukan.

TikTok juga menyediakan laman sumber daya khusus, seperti Pusat Panduan Pilkada 2024, yang berisi informasi kredibel untuk mendukung masyarakat dalam mengakses informasi yang akurat.

Mira Sahid, Wakil Ketua Umum SIBERKREASI, mengapresiasi langkah ini dan mengajak masyarakat untuk memanfaatkan fitur keamanan dalam memerangi misinformasi. TikTok juga terus berkolaborasi dengan Dewan Penasihat Keamanan, peneliti, dan pakar literasi media untuk memperkuat kebijakan platform.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
AS Klaim Temukan 4 Calon...
AS Klaim Temukan 4 Calon Terkuat Pembeli TikTok
Belum Ketemu Pembeli...
Belum Ketemu Pembeli yang Tepat, Trump Perpanjangan Batas Waktu TikTok
TikTok Luncurkan Feed...
TikTok Luncurkan Feed STEM di Indonesia: Edukasi Sains dan Teknologi untuk Generasi Muda
Hampir Sebulan Hilang,...
Hampir Sebulan Hilang, TikTok Kembali di Apple dan PlayStore
ByteDance Hadirkan AI...
ByteDance Hadirkan AI Goku Khusus untuk Pembuatan Video
TikTok Dituding Hapus...
TikTok Dituding Hapus Data Anak-anak yang Meninggal Akibat Tantangan Ektrem
Menolak Membeli TikTok,...
Menolak Membeli TikTok, Elon Musk Justru Tertarik Memiliki OpenAI
Elon Musk Tegaskan Tak...
Elon Musk Tegaskan Tak Berminat Membeli TikTok Walau Dipaksa Trump
Amazon Tertarik Beli...
Amazon Tertarik Beli TikTok untuk Diubah Jadi e-Commerce
Rekomendasi
10 Hewan yang Jadi Sekutu...
10 Hewan yang Jadi Sekutu Terbaik dalam Perang, dari Bom Kelelawar hingga Lumba Mata-mata
6 Pati Polri Kelahiran...
6 Pati Polri Kelahiran 1968 yang Dimutasi Kapolri Jelang Lebaran 2025, Nomor 3 Jabat Kapolda Malut
Permukiman Padat Penduduk...
Permukiman Padat Penduduk di Grogol Petamburan Ludes Terbakar, Nihil Korban Jiwa
Berita Terkini
Serang Tentara Israel,...
Serang Tentara Israel, Kucing Caracal Jadi Simbol Keberanian
4 jam yang lalu
Susunan Direksi dan...
Susunan Direksi dan Komisaris Lengkap XLSMART, Siapa Saja?
8 jam yang lalu
Merger XL Axiata dan...
Merger XL Axiata dan Smartfren Disetujui, Lahirkan XLSMART, Raksasa Baru dengan 94,5 Juta Pelanggan!
10 jam yang lalu
10 Tips Beli HP via...
10 Tips Beli HP via Online Jelang Lebaran, Jangan Sampai Ketipu!
16 jam yang lalu
10 Mahasiswa Dikeluarkan...
10 Mahasiswa Dikeluarkan dari Universitas Lithuania karena Penyalahgunaan AI
16 jam yang lalu
Bitcoin Bangkit setelah...
Bitcoin Bangkit setelah Terpuruk, Siap Melaju Kencang di Kuartal Kedua 2025?
16 jam yang lalu
Infografis
5 Manfaat Kurma untuk...
5 Manfaat Kurma untuk Berbuka Puasa, Bisa Mengontrol Nafsu Makan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved