Gara-gara Jin, Website Gucci Crash 

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 22:00 WIB
loading...
Gara-gara Jin, Website...
Website Gucci crash hanya beberapa jam setelah Jin BTS diumumkan sebagai brand ambassador. Foto/Wionews
A A A
JAKARTA - Website Gucci crash hanya beberapa jam setelah Jin BTS diumumkan sebagai brand ambassador dari merek fesyen Italia tersebut.

Jin memang telah kembali ke kehidupannya setelah menyelesaikan wajib militer. Tak ayal, banyak produk bermerek menawarkan pekerjaan kembali, salah satunya Gucci.

Creative Director Gucci, Sabato De Sarno menilai Jin BTS layak sebagai Global Brand Ambassador. "Kepribadiannya hangat dan baik, benar-benar menjadi magnet publik, dan gayanya benar-benar unik. Dia adalah seorang seniman yang murah hati dan luar biasa yang mampu menggerakkan orang dengan musiknya, yang membuat kami semakin merasa terhormat untuk berbagi perjalanan ini dengannya," kata De Sarno dilansir dari Wionews.com, Sabtu (10/8/2024).

Pada 8 Agustus lalu, merek mewah tersebut mengumumkan bintang K-pop tersebut sebagai wajah baru mereka. Tak disangka, websiteGucci mendapatkan respons luar biasa dari para fan BTS, ARMY.

Baca Juga: 5 Alasan Jin BTS Layak Disebut Worldwide Handsome
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
AI pada Google Menyebabkan...
AI pada Google Menyebabkan Banyak Website Kehilangan Trafik
5 Website yang Bisa...
5 Website yang Bisa Menjadi Sumber Cuan
Google Chrome Luncurkan...
Google Chrome Luncurkan Fitur yang Dapat Membaca Website
Ahli SEO Buka-bukaan...
Ahli SEO Buka-bukaan Soal Karakteristik Algoritma Google Baru
Awasi Suara Pemilu 2024...
Awasi Suara Pemilu 2024 Mulai dari TPS hingga KPU Pakai 2 Website Ini
Kasus Penipuan, Arab...
Kasus Penipuan, Arab Saudi Blokir 200 Situs Palsu
Lukisan Raden Saleh...
Lukisan Raden Saleh Muncul di Video Musik Don't Say You Love Me Jin BTS, Ini Maknanya
Apakah Jin Bisa Tertarik...
Apakah Jin Bisa Tertarik dengan Manusia?
13 Ciri - Ciri Manusia...
13 Ciri - Ciri Manusia Disukai Jin yang Wajib Diketahui, Terutama Bagi Kaum Hawa
Rekomendasi
UU Polri Digugat ke...
UU Polri Digugat ke MK, Dasarnya Dinilai Multitafsir
10.000 Unit Cybertruck...
10.000 Unit Cybertruck Belum Terjual, Tesla Panik
Gagal dengan Honda,...
Gagal dengan Honda, Nissan Siap Merapat ke Toyota?
Berita Terkini
Anker Charger 140W dan...
Anker Charger 140W dan Zolo Charger 30W, Charger Jawara yang Mengubah Cara Kita Menyuntik Daya!
Kemampuan Kacamata Pintar...
Kemampuan Kacamata Pintar Android XR Resmi Diperlihatkan
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies dan Lippo Mall Kemang Jalin Kolaborasi lewat Tenant Gathering
Beda Kelas Indonesia...
Beda Kelas Indonesia dan Korea dalam Mengelola Keamanan Siber: yang Satu Transparan, Lainnya Saling Lempar Tanggung Jawab
Bangun Kesehatan dan...
Bangun Kesehatan dan Pendidikan yang Terkoneksi dengan Hypernet Technologies, Aruba dan Hikvision
Noda Hitam di Tengah...
Noda Hitam di Tengah Pandemi: Situs PeduliLindungi Disusupi Judi Online
Infografis
Gara-gara Senggolan...
Gara-gara Senggolan Motor, Polisi Tembak Paskibra di Semarang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved