Spesifikasi F-16 , Jet Tempur AS yang Dikenal Lincah Bermanuver

Minggu, 04 Agustus 2024 - 21:57 WIB
loading...
Spesifikasi F-16 , Jet...
Spesifikasi F-16 . FOTO/ DAILY
A A A
NEW YORK - Jet Tempur Amerika Serikat memang dikenal sebagai salah satu yang terbaik. Salah satunya adalah F-16 Fighting Falcon yang dikembangkan oleh General Dynamics.



Dilansir dari Sandboxx, F-16 Fighting Falcon merupakan pesawat tempur multi peran generasi keempat bermesin tunggal yang mulai beroperasi di tahun 1978 untuk Angkatan Udara AS.

Tujuan diciptakannya F-16 Fighting Falcon bukanlah untuk menjadi jet tempur Amerika yang superior melainkan menjadi pesawat tempur yang efektif dan hemat biaya ketimbang varian Eagle yang lebih mahal.

F-16 Fighting Falcon juga telah memainkan peran penting dalam kekuatan udara Amerika di setiap konflik sejak diperkenalkan, dan terus melayani dalam operasi yang mendukung Perang Global Melawan Teror.

Jet tempur Amerika ini memiliki tinggi 4,8 meter, panjang 14,8 meter, dan lebar 9,8 meter. Dengan berat lepas landas 16.875 kg.

Kecepatan dari F-16 Fighting Falcon mencapai 1.500 mph atau sekitar 2.414 km/jam dengan jangkauan mencapai lebih dari 3221 km dengan ketinggian maksimal 15 km.

Menurut laman Air Force, F-16 Fighting Falcon mampu bermanuver dengan mudah dan menyediakan sistem senjata kinerja tinggi yang relatif murah untuk Amerika Serikat dan negara-negara sekutu.

Jet tempur tersebut dibekali dengan satu meriam multi laras M-61A1 20mm dengan 500 butir peluru, serta terdapat stasiun eksternal yang dapat menampung enam rudal udara.

Pesawat ini dapat memuat bom seberat 2.000 pon (907 kg), dua rudal AIM - 9, dan dua rudal AIM-120. Serta dua tangki bahan bakar eksternal seberat 2.400 pon (1088 kg).
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Keberadaan Alien
Lomba Balap Sperma untuk...
Lomba Balap Sperma untuk Tes Kesuburan Siap Digelar di AS
Chip Nubbin Siap Bawa...
Chip Nubbin Siap Bawa Manusia Masuk ke Dimensi Alam Tak Kasat Mata
Bukti Terkuat Adanya...
Bukti Terkuat Adanya Kehidupan di Luar Bumi Ditemukan
Saham Perusahaan Teknologi...
Saham Perusahaan Teknologi AS Anjlok Imbas Tarif Trump
Jawaban Kenapa Kucing...
Jawaban Kenapa Kucing Berwarna Oranye Punya Banyak Kelebihan Akhirnya Terungkap
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan...
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan Hidup-hidup untuk Pertama Kalinya
Ilmuwan Gunakan AI untuk...
Ilmuwan Gunakan AI untuk Bicara dengan Lumba-lumba
China Hentikan Ekspor...
China Hentikan Ekspor Unsur Tanah dan Magnet untuk Industri Chip AS
Rekomendasi
Bang Jago Pasuruan Tantang...
Bang Jago Pasuruan Tantang Duel Polisi di Depan Keluarga, Akhirnya Terkapar Positif Nyabu
Satgas Ramadan dan Idul...
Satgas Ramadan dan Idul Fitri Pertamina Sukses Mitigasi Lonjakan Permintaan BBM dan LPG
Mantan Penasihat Trump...
Mantan Penasihat Trump Sebut Perang Dunia III Mungkin Sudah Dimulai, Ini 5 Indikatornya
Berita Terkini
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Sabtu 10 April 2025, Klaim Sekarang!
9 jam yang lalu
Spesies Serangga Baru...
Spesies Serangga Baru Ditemukan, Dinamai Singapura
9 jam yang lalu
Ilmuwan China Bikin...
Ilmuwan China Bikin Memori Tercepat di Dunia Poxiao: Tembus 400 Pikodetik, Bikin AI Berpikir Secepat Manusia
13 jam yang lalu
NEC Raih Standar Emas...
NEC Raih Standar Emas Perlindungan Data, Jaga Keamanan Informasi dari Penjahat Siber
14 jam yang lalu
5 Alasan Menggunakan...
5 Alasan Menggunakan GoPay Games untuk Top Up Game Online
20 jam yang lalu
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Keberadaan Alien
1 hari yang lalu
Infografis
Pilot Jet Tempur F-16...
Pilot Jet Tempur F-16 Ukraina Pavlo Ivanov Dapat Gelar Pahlawan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved