Game Jadul Ludo King Kalahkan Popularitas PUBG Mobile

Sabtu, 15 Agustus 2020 - 16:02 WIB
loading...
Game Jadul Ludo King...
Di antara unduhan game populer di India, Ludo King mencatat 48,3 juta unduhan. Dibandingkan PUBG Mobile yang hanya mencatat 30,8 juta unduhan baru dan menduduki peringkat tiga. Foto/ist
A A A
NEW DELHI - Popularitas game PUBG Mobile kini telah dikudeta oleh game tradisional India , Ludo King. Game ini banyak diminati oleh anak-anak dan keluarga dalam hal unduhan aplikasi untuk periode April-Juni 2020. (Baca juga: Bigetron RA Wakili Kejayaan RI di PUBG Mobile World League Wilayah Timur )

Menurut data dari firma riset aplikasi mobile Sensor Tower, aplikasi game mencatat 15,1 miliar download di seluruh dunia pada periode April-Juni. Dari jumlah tersebut, sebanyak 2,27 miliar download atau sekitar 18% berasal dari India yang menerapkan lockdown saat pandemik.

Di antara unduhan game populer di India, Ludo King mencatat 48,3 juta unduhan. Dibandingkan PUBG Mobile yang hanya mencatat 30,8 juta unduhan baru dan menduduki peringkat tiga, demikian dikutip dari TechRadar, Sabtu (15/8/2020).

Kenaikan Ludo King tidak ke puncak unduhan tidak dalam semalam. Aplikasi memperlihatkan perkembangan jumlah pengguna secara bertahap.

Pada periode Januari-Maret, Ludo King mencatat 29,5 juta penginstalan baru dan menempati urutan kedua dalam daftar game populer di India. Baru pada periode April-Juni, game tersebut mencapai posisi puncak.

Ludo King, yang dikembangkan oleh Gametion Tech di Mumbai, India, menjadi aplikasi game buatan lokal pertama yang menembus angka 100 juta download. Game yang dirilis pertama kali pada Februari 2016, meraup pendapatan Rp13,7 miliar di seluruh dunia berkat moncernya pembelian di dalam game (in-game purchase).

Sentimen anti-China juga dinilai turut berkontribusi dalam hal capaian ini. Ludo King menjadi lebih populer dibanding PUBG Mobile pada periode ini karena fakta Ludo King adalah aplikasi lokal India, sedangkan yang PUBG Mobile berasal dari China. Sentimen lokal dikatakan memiliki andil dalam popularitasnya yang meningkat. (Baca juga: Alhamdulillah, Uji Klinis Vaksin Covid-19 Lancar, Ada Relawan Takut Jarum Suntik )
(iqb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sambut A Minecraft Movie,...
Sambut A Minecraft Movie, Cinepolis Cinemas Luncurkan Virtual Cinema Experience
Bantu Pemain Menang,...
Bantu Pemain Menang, Microsoft Luncurkan Copilot for Gaming
5 Game Seru untuk Mengisi...
5 Game Seru untuk Mengisi Waktu Libur Leberan 2025
Dituduh Hindari Pajak,...
Dituduh Hindari Pajak, India Denda Samsung
Cara Gamer Memandang...
Cara Gamer Memandang AI Ternyata Sangat Mengejutkan
Blokir Konten yang Dicap...
Blokir Konten yang Dicap Berbahaya , X Gugat India
Ragnarok Classic: Nostalgia...
Ragnarok Classic: Nostalgia Ditingkatkan, Update 5.0 dengan Job dan Dungeon Baru
Xbox Siap Kenalkan Copilot...
Xbox Siap Kenalkan Copilot AI untuk Gaming
Kisah Alwikobra, Legenda...
Kisah Alwikobra, Legenda Free Fire dari Pesantren Gapai Prestasi Global
Rekomendasi
Resmi Pimpin Partai...
Resmi Pimpin Partai Perindo Maluku, Welhelm Daniel Kurnala Targetkan 1 Fraksi di Pileg 2029
Guru SD di OKI Ikuti...
Guru SD di OKI Ikuti Pelatihan Penggunaan Pendamping Buku Ajar Gajah Sumatra
Intip Cara Hemat Belanja...
Intip Cara Hemat Belanja Online di Tengah Ekonomi Menantang
Berita Terkini
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
8 jam yang lalu
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
13 jam yang lalu
Thailand Uji Coba Teknologi...
Thailand Uji Coba Teknologi Peringatan Bencana lewat Smartphone
18 jam yang lalu
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
19 jam yang lalu
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
21 jam yang lalu
Fokus Masa Depan, LG...
Fokus Masa Depan, LG Bangun Jalinan Konektivitas dengan Mahasiswa
22 jam yang lalu
Infografis
Rusia Klaim Su-57 Satu-satunya...
Rusia Klaim Su-57 Satu-satunya yang Kalahkan Rudal Patriot AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved