Mayoritas Ilmuwan Percaya AI Akan Bikin Punah Manusia

Senin, 08 Januari 2024 - 06:07 WIB
loading...
Mayoritas Ilmuwan Percaya...
AI Akan Bikin Punah Manusia. FOTO/ THE VERGE
A A A
JAKARTA - Semakin populernya artificial intelligence (AI) atau kecerdasan kecerdasan buatan menimbulkan kekhawatiran bagi umat manusia. Sebagian besar ahli bahkan menganggap AI dapat menyebabkan kepunahan manusia.



Berdasarkan survei yang melibatkan 2.778 ilmuwan AI, sebagian besar dari mereka (58%) percaya ada 5% kemungkinan kepunahan manusia atau akibat bencana lainnya akibat AI. Para ilmuwan yakin AI akan mengungguli manusia dalam 20 tahun ke depan.

"Ini adalah sinyal penting bahwa sebagian besar ilmuwan AI merasa sangat tidak masuk akal bahwa AI canggih menghancurkan umat manusia,” kata penulis survey, Katja Grace, dari Machine Intelligence Research Institute di Berkeley, California, dikutip dari New York Post, Minggu (7/1/2024).

“Saya pikir keyakinan umum terhadap risiko yang tidak terlalu kecil ini jauh lebih tepat dibandingkan persentase risiko yang sebenarnya," lanjutnya.

Sekitar 50% ilmuwan bahkan berpendapat AI bisa menyelesaikan contoh tugas yang sangat spesifik dalam satu dekade kedepan. Misalnya saja menulis lagu dengan kualitas yang setara dengan penyanyi kondang, Taylor Swift.

Beruntung untuk tugas-tugas yang lebih rumit, seperti memasang kabel listrik atau memecahkan misteri matematika, diperkirakan membutuhkan waktu lebih lama untuk diselesaikan. Tapi kemampuan ini juga masih bisa berkembang di masa depan.

Kemungkinan AI mengungguli manusia dalam setiap tugas pada tahun 2047 diperkirakan sebesar 50%, dan kemungkinan semua pekerjaan manusia menjadi sepenuhnya otomatis pada tahun 2116 adalah sebesar 50%.

Survei tersebut, yang merupakan survei terbesar hingga saat ini, mengundang para peneliti untuk memberikan pendapat mereka mengenai garis waktu kemajuan dan pencapaian AI di masa depan, serta dampak sosial, baik dan buruk, dari AI.

Hasil survei ini, di mana melibatkan banyak ilmuwan, jelas menjadi sangat menakutkan.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
AI Jadi Kunci LG untuk...
AI Jadi Kunci LG untuk Menguasai Pasar Peralatan Rumah Tangga di Asia
Wikipedia Tawarkan Data...
Wikipedia Tawarkan Data ke Keggle untuk Melatih AI
China Negara Pertama...
China Negara Pertama yang Rutin Menggunakan Reaktor Nuklir Thorium
Ilmuwan China Bikin...
Ilmuwan China Bikin Memori Tercepat di Dunia Poxiao: Tembus 400 Pikodetik, Bikin AI Berpikir Secepat Manusia
Chip Nubbin Siap Bawa...
Chip Nubbin Siap Bawa Manusia Masuk ke Dimensi Alam Tak Kasat Mata
Ilmuwan Gunakan AI untuk...
Ilmuwan Gunakan AI untuk Bicara dengan Lumba-lumba
CoPilot Microsoft Kini...
CoPilot Microsoft Kini Bisa Mencari File Dokumen di Windows 11
OpenAI Gugat Balik Elon...
OpenAI Gugat Balik Elon Musk, Ini Masalahnya
ChatGPT Kini Bisa Kembalikan...
ChatGPT Kini Bisa Kembalikan Kenangan Masa Lalu Anda yang Terlupakan
Rekomendasi
Gelar Retreat untuk...
Gelar Retreat untuk Pejabat Pemprov Jatim di Pusdik Arhanud, Khofifah: Bangun Sinergi OPD
Sekjen Perindo Hadiri...
Sekjen Perindo Hadiri Pengukuhan Pengurus DPP Hanura
Marc Marquez Juara Sprint...
Marc Marquez Juara Sprint Race MotoGP Spanyol 2025, Fabio Quartararo Kecelakaan
Berita Terkini
Perkuat Identitas dengan...
Perkuat Identitas dengan Tema Retro, LG Mendefinisikan Ulang Pengalaman Konsumen
5 jam yang lalu
7 Cara Mengatasi Ghost...
7 Cara Mengatasi Ghost Touch pada iPhone, Ternyata Mudah!
8 jam yang lalu
iPhone 16 Baru Diluncurkan,...
iPhone 16 Baru Diluncurkan, Pahami Istilah iPhone Inter
9 jam yang lalu
Cara Mengganti Bahasa...
Cara Mengganti Bahasa di HP Samsung, Wajib Tahu!
10 jam yang lalu
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
1 hari yang lalu
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
1 hari yang lalu
Infografis
Ilmuwan Siapkan AI untuk...
Ilmuwan Siapkan AI untuk Mengetahui Datangnya Kematian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved