Daftar HP Terbaru yang Rilis 2024, Punya Tampilan dan Spesifikasi Unggulan
loading...
A
A
A
JAKARTA - Sejumlah HP terbaru 2024 rupanya sudah mulai dipamerkan oleh beberapa produsen smartphone. Meski begitu, beberapa di antaranya juga ada yang belum memberikan bocoran.
Ponsel yang bermunculan di tahun 2024 tentunya sudah mengalami pembaruan sistem maupun tampilannya. Dengan begitu, bentuk dan spesifikasinya bisa mengejutkan para pecinta smartphone.
Ponsel ASUS Zenfone 11 Ultra merupakan lanjutan dari rilisnya Asus Zenfone 10 di Jakarta. Hal tersebut merupakan bagian dari komitmen Asus yang akan terus merilis perangkat smartphone baru.
Sama halnya dengan tahun sebelumnya, produsen Samsung akan terus merilis ponsel terbaru. Di tahun 2024 yang akan datang, Samsung rupanya akan segera merilis ponsel dengan jenis Samsung Galaxy S24 Series.
Samsung Galaxy S24 Series sendiri diharapkan akan hadir dalam 3 model seperti generasi sebelumnya, di antaranya seperti versi standar, versi plus, dan versi ultra.
Selanjutnya ada ROG Phone 8 Series. Asus kembali akan merilis ponsel versi game mereka di tahun 2024. Hadirnya ponsel tersebut bisa diramalkan akan mendapatkan respon pasar yang sama.
Para pecinta smartphone di Indonesia saat ini terus menantikan hadirnya Xiaomi 14 Pro. Sebab ponsel tersebut digadang-gadang punya segudang fitur dan spesifikasi unggulan. Hal itu diketahui lantaran Xiaomi 14 Pro sudah hadir di Tiongkok pada bulan November kemarin.
Produsen POCO sepertinya juga diprediksi akan meluncurkan produk terbarunya pada awal tahun 2024. POCO C65 merupakan seri smartphone entry dari brand pecahan asal Xiaomi tersebut.
Dalam riwayatnya, ponsel ini ditenagai oleh prosesor MediaTek Helio G85, mengusung layar LCD IPS berukuran 6.74 inci, kamera utama 50 MP, dan baterai jumbo 5000 mAh.
Sebelumnya One Plus 12 sempat diisukan rilis pada tahun 2023. Namun pada kenyataannya ponsel ini tidak rilis pada tahun tersebut dan tidak ada kejelasan dari produsen.
Dengan begitu One Plus 12 sepertinya akan dirilis pada tahun 2024. Apabila benar dirilis, ponsel ini akan memberikan gebrakan OnePlus di tahun 2024.
Mungkin sudah lama tidak mendengar kabar jika Vivo T2 Pro akan dirilis di Indonesia. Ponsel ini diketahui memiliki spesifikasi yang mumpuni seperti prosesor MediaTek Dimensity 7200, kamera utama 64 MP, dan layar AMOLED berukuran 6.78 inci yang sudah mendukung refresh rate 120Hz.
Ponsel yang satu ini kabarnya akan dirilis di Indonesia pada tahun 2024 mendatang. Beberapa spesifikasinya sudah mulai beredar, di antaranya Reno 11 akan menggunakan panel OLED yang melengkung dan ditenagai Chipset dimensity generasi terbaru.
POCO F6 diprediksi menjadi rebranding dari Xiaomi Redmi Note 13 Pro yang baru-baru ini sudah dirilis di China. Ponsel ini menarik ditunggu lantaran punya spesifikasi unggul dan harga yang terjangkau.
POCO F6 diketahui menggunakan chipset terbaru Qualcomm Snapdragon 7s Gen 2 (4 nm) dengan RAM hingga 12 GB. Layar ponsel ini diketahui menggunakan panel OLED berukuran 6.67 dengan refresh rate 120Hz.
Beberapa rumor mengatakan jika iPhone 16 Pro akan mempunyai sistem FaceiD di bawah layar. Selain itu, ponsel ini juga akan dilengkapi dengan tingkat zoom kamera yang lebih tinggi.
Selain daftar tersebut, tentunya ada banyak brand-brand lain yang diprediksi riliskan ponselnya pada tahun 2024 mendatang. Untuk mengetahuinya, Anda dapat mengunjungi laman resmi masing-masing produsen smartphone.
Ponsel yang bermunculan di tahun 2024 tentunya sudah mengalami pembaruan sistem maupun tampilannya. Dengan begitu, bentuk dan spesifikasinya bisa mengejutkan para pecinta smartphone.
Berikut adalah sepuluh HP terbaru yang akan rilis pada tahun 2024:
1. ASUS Zenfone 11 Ultra
Ponsel ASUS Zenfone 11 Ultra merupakan lanjutan dari rilisnya Asus Zenfone 10 di Jakarta. Hal tersebut merupakan bagian dari komitmen Asus yang akan terus merilis perangkat smartphone baru.
2. Samsung Galaxy S24 Series
Sama halnya dengan tahun sebelumnya, produsen Samsung akan terus merilis ponsel terbaru. Di tahun 2024 yang akan datang, Samsung rupanya akan segera merilis ponsel dengan jenis Samsung Galaxy S24 Series.
Samsung Galaxy S24 Series sendiri diharapkan akan hadir dalam 3 model seperti generasi sebelumnya, di antaranya seperti versi standar, versi plus, dan versi ultra.
3. ROG Phone 8 Series
Selanjutnya ada ROG Phone 8 Series. Asus kembali akan merilis ponsel versi game mereka di tahun 2024. Hadirnya ponsel tersebut bisa diramalkan akan mendapatkan respon pasar yang sama.
4. Xiaomi 14 Pro
Para pecinta smartphone di Indonesia saat ini terus menantikan hadirnya Xiaomi 14 Pro. Sebab ponsel tersebut digadang-gadang punya segudang fitur dan spesifikasi unggulan. Hal itu diketahui lantaran Xiaomi 14 Pro sudah hadir di Tiongkok pada bulan November kemarin.
5. POCO C65
Produsen POCO sepertinya juga diprediksi akan meluncurkan produk terbarunya pada awal tahun 2024. POCO C65 merupakan seri smartphone entry dari brand pecahan asal Xiaomi tersebut.
Dalam riwayatnya, ponsel ini ditenagai oleh prosesor MediaTek Helio G85, mengusung layar LCD IPS berukuran 6.74 inci, kamera utama 50 MP, dan baterai jumbo 5000 mAh.
6. One Plus 12
Sebelumnya One Plus 12 sempat diisukan rilis pada tahun 2023. Namun pada kenyataannya ponsel ini tidak rilis pada tahun tersebut dan tidak ada kejelasan dari produsen.
Dengan begitu One Plus 12 sepertinya akan dirilis pada tahun 2024. Apabila benar dirilis, ponsel ini akan memberikan gebrakan OnePlus di tahun 2024.
7. Vivo T2 Pro
Mungkin sudah lama tidak mendengar kabar jika Vivo T2 Pro akan dirilis di Indonesia. Ponsel ini diketahui memiliki spesifikasi yang mumpuni seperti prosesor MediaTek Dimensity 7200, kamera utama 64 MP, dan layar AMOLED berukuran 6.78 inci yang sudah mendukung refresh rate 120Hz.
8. Oppo Reno 11 Series
Ponsel yang satu ini kabarnya akan dirilis di Indonesia pada tahun 2024 mendatang. Beberapa spesifikasinya sudah mulai beredar, di antaranya Reno 11 akan menggunakan panel OLED yang melengkung dan ditenagai Chipset dimensity generasi terbaru.
9. POCO F6
POCO F6 diprediksi menjadi rebranding dari Xiaomi Redmi Note 13 Pro yang baru-baru ini sudah dirilis di China. Ponsel ini menarik ditunggu lantaran punya spesifikasi unggul dan harga yang terjangkau.
POCO F6 diketahui menggunakan chipset terbaru Qualcomm Snapdragon 7s Gen 2 (4 nm) dengan RAM hingga 12 GB. Layar ponsel ini diketahui menggunakan panel OLED berukuran 6.67 dengan refresh rate 120Hz.
10. iPhone 16 Series
Meski iPhone 15 baru saja dirilis, kabar iPhone 16 series akan dirilis pada tahun 2024 juga sudah nampak didengar. Kabarnya, ponsel terbaru Apple ini memiliki layar yang lebih besar daripada yang ada pada saat ini.Beberapa rumor mengatakan jika iPhone 16 Pro akan mempunyai sistem FaceiD di bawah layar. Selain itu, ponsel ini juga akan dilengkapi dengan tingkat zoom kamera yang lebih tinggi.
Selain daftar tersebut, tentunya ada banyak brand-brand lain yang diprediksi riliskan ponselnya pada tahun 2024 mendatang. Untuk mengetahuinya, Anda dapat mengunjungi laman resmi masing-masing produsen smartphone.
(wbs)