5 Rudal Korea Utara yang Ditakuti Amerika Serikat

Rabu, 27 September 2023 - 11:01 WIB
loading...
5 Rudal Korea Utara...
Hwasong-14 adalah rudal Korea Utara yang pertama kali diuji pada 4 Juli 2017. Foto/Missile Threat/Sogwang
A A A
JAKARTA - Rudal Korea Utara dikenal memiliki daya ledak luar biasa dengan radiasi elektromagnetik yang sangat berbahaya. Hal ini tidak terlepas dari kekuatan militer Korea Utara yang mumpuni.

Persenjataan Korea Utara juga sering kali menjadi perhatian dunia, terutama Amerika Serikat. Ini karena kebijakan luar negeri Korea Utara yang agresif dan program nuklirnya yang kontroversial.



Salah satu aspek utama yang memicu kekhawatiran adalah pengembangan dan pengujian rudal oleh Korea Utara. Berikut beberapa rudal Korea Utara yang membuat Amerika Serikat khawatir.

Rudal Korea Utara yang Ditakuti Amerika Serikat


1. Hwasong-15

5 Rudal Korea Utara yang Ditakuti Amerika Serikat

Foto/Missile Threat/KCNA

Rudal balistik antarbenua ini merupakan salah satu yang paling canggih yang dimiliki Korea Utara. Diklaim sebagai rudal dengan jangkauan terjauh, Hwasong-15 dapat mencapai target hingga ribuan kilometer, termasuk bagian Amerika Serikat.



Rudal Hwasong-15 terbang selama 53 menit, mencapai ketinggian maksimum 4.500 km dan dapat menempuh jarak hingga 10.000 km. Cukup untuk membahayakan wilayah Amerika Serikat.

2. Hwasong-14

5 Rudal Korea Utara yang Ditakuti Amerika Serikat

Foto/Missile Threat/Sogwang

Hwasong-14 adalah rudal balistik antarbenua (ICBM) Korea Utara yang pertama kali diuji pada 4 Juli 2017. Ini adalah ICBM pertama yang diterbangkan Korea Utara.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
Saham Perusahaan Teknologi...
Saham Perusahaan Teknologi AS Anjlok Imbas Tarif Trump
China Hentikan Ekspor...
China Hentikan Ekspor Unsur Tanah dan Magnet untuk Industri Chip AS
Donald Trump Pastikan...
Donald Trump Pastikan HP dan Barang Elektronik Tak Akan Bebas dari Tarif Baru
Barang Elektronik Tak...
Barang Elektronik Tak Akan Bebas dari Tarif Impor Trump, Ini Alasannya
Buntut Tarif Baru Trump,...
Buntut Tarif Baru Trump, Razer Tutup Layanan Online di AS
Buntut Tarif Impor Baru,...
Buntut Tarif Impor Baru, Elon Musk dan Mark Zuckerberg Cs Rugi Rp3,48 Kuadriliun dalam Sehari
Batas Waktu Berakhir...
Batas Waktu Berakhir Besok! TikTok Belum Laku Terjual
Jadi Senjata China Lawan...
Jadi Senjata China Lawan Tarif Impor, AS Bidik 140 Perusahaan Chip
Rekomendasi
PCNU Jakut dan Polres...
PCNU Jakut dan Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bagikan Sembako ke Sopir Truk
Miss Indonesia Monica...
Miss Indonesia Monica Kezia Sembiring akan Bawa Isu Air Bersih di Miss World 2025
Pohon Tumbang, Rekayasa...
Pohon Tumbang, Rekayasa Lalin Diterapkan di Tol Jagorawi Akses Keluar Karanggan KM 24
Berita Terkini
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies Mendukung Digitalisasi Administrasi Kesehatan Rumah Sakit
3 jam yang lalu
Tangkap Tren di Kalangan...
Tangkap Tren di Kalangan Gen Z, LG Subscribe Makin Diminati di Korea Selatan
6 jam yang lalu
Israel Kenalkan Robdozer,...
Israel Kenalkan Robdozer, Robot Pembunuh Berteknologi AI
9 jam yang lalu
LG Smart Park, Pabrik...
LG Smart Park, Pabrik Futuristik yang Dilengkapi IoT, AI, Robot hingga 4IR
12 jam yang lalu
China Siap Lanjutkan...
China Siap Lanjutkan Misi Luar Angkasa Minggu ini
13 jam yang lalu
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
21 jam yang lalu
Infografis
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved